Tag: ketahanan pangan nasional

Legislator siap majukan pertanian usai jadi doktor lulusan terbaik IPB

Anggota DPR RI Daniel Johan siap berkontribusi memajukan pertanian Indonesia usai meraih gelar doktor predikat cumlaude (dengan pujian) sekaligus ...

Bendungan Jlantah Karanganyar siap dukung ketahanan pangan

PT Waskita Karya (Persero) Tbk mengatakan realisasi pembangunan Bendungan Jlantah di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, telah mencapai 93,25 persen, ...

Kemenkop usulkan agar koperasi dilibatkan dalam swasembada pangan

Wakil Menteri Koperasi Ferry Juliantono menyatakan bahwa Kementerian Koperasi akan mengusulkan agar nantinya koperasi-koperasi di sektor produktif ...

Kementan jalin komitmen pasokan 2 juta sapi hidup untuk makan bergizi

Kementerian Pertanian (Kementan) menjalin komitmen investasi dengan puluhan pengusaha peternakan sapi domestik dan mancanegara untuk memasok sekitar ...

Percepatan pembangunan bendungan dalam mendukung swasembada pangan

Swasembada pangan merupakan elemen krusial yang harus menjadi prioritas semua negara, tak terkecuali Indonesia. Pangan merupakan kebutuhan primer ...

Wamentan kawal investasi produksi daging-susu demi ketahanan pangan

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono mendorong peningkatan produksi daging dan susu sapi melalui pengawalan investasi untuk meningkatkan ...

Regenerasi petani untuk pertanian berkelanjutan

Di tengah ramainya pemutusan hubungan kerja (PHK) dan sulitnya mendapat pekerjaan, bekerja di sektor pertanian, sebenarnya bisa menjadi opsi ...

Urgensi pencetakan sawah berkualitas

Pemerintah menyadari bahwa perluasan lahan sawah adalah kunci utama dalam mencapai kedaulatan pangan. Ketua Task Force Cetak Sawah Kementerian ...

Trenggono dukung swasembada pangan dengan memastikan sisi hulu

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengungkapkan, pihaknya tengah memastikan tata kelola hulu sektor kelautan dan perikanan untuk ...

Wamentan ajak milenial berperan pada ketahanan pangan di era digital

Wakil Menteri Pertanian Sudaryono mengajak generasi milenial untuk berperan aktif dalam ketahanan pangan dengan memanfaatkan teknologi digital, guna ...

RI ajak investor Uni Eropa garap potensi pertanian Indonesia

Indonesia mengajak para pengusaha dan investor Uni Eropa untuk menggarap potensi besar yang ada di sektor pertanian Indonesia. Plt. Direktur ...

Mentan paparkan konsep swasembada di Retreat Kabinet Merah Putih

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memaparkan konsep swasembada pangan pada acara Retreat Kabinet Merah Putih, dengan fokus pada ...

Pemerintah siapkan program cetak sawah perkuat ketahanan pangan

Kementerian Pertanian (Kementan) menyatakan bahwa pemerintah tengah mempersiapkan program cetak sawah baru yang menargetkan pengembangan 3 juta ...

Kementan gandeng Polda Benten sinergi program ketahanan pangan

Kementerian Pertanian (Kementan) menggandeng Kepolisian Daerah (Polda) Banten untuk menyinergikan program ketahanan pangan demi memperkuat produksi ...

KKP bagikan 10 ton ikan kampanye tingkatkan konsumsi protein

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Rudy Heriyanto Adi Nugroho mengungkapkan upaya KKP membagikan 10 ton ikan sehat ...