Tag: kerugian ekonomi

Saat warga tidur, gempa Nepal tewaskan enam orang

Sedikitnya enam warga desa, empat di antaranya anak-anak, tewas akibat gempa bumi di Nepal barat yang menghancurkan rumah-rumah yang terbuat dari ...

Bank Dunia sediakan fasilitas bantuan untuk risiko bencana iklim

Bank Dunia akan menyediakan fasilitas baru untuk membantu negara-negara yang menderita kerugian ekonomi besar akibat bencana yang didorong oleh ...

Kejagung tetapkan empat tersangka kasus impor garam

Penyidik Jaksa Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung menetapkan empat orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi importasi garam industri, ...

IKN tonggak transformasi peradaban Indonesia

Ketika gelap menggelayuti ekonomi dunia yang dampaknya akan bertransmisi ke Indonesia, wacana pro dan kontra mengenai urgensi pembangunan Ibu Kota ...

KLHK: Kebakaran hutan-lahan utamanya disebabkan oleh aktivitas manusia

Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Basar Manullang mengemukakan bahwa kebakaran ...

Gelar TTI Forum, Mendag dorong percepatan pemulihan tiga sektor

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan pentingnya dilakukan percepatan pemulihan ekonomi khususnya di sektor perdagangan, pariwisata dan ...

Kejagung periksa empat direktur perusahaan terkait impor garam

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung, Rabu, memeriksa empat direktur dari perusahaan swasta bergerak di bidang ...

Kejagung periksa pejabat KKP terkait perkara impor garam

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan RI memeriksa pejabat Direktorat Jasa Kelautan Ditjen Pengelolaan Ruang ...

Stigma hambat penanganan kesehatan mental

Presiden Asosiasi Pencegahan Bunuh Diri Indonesia (INASP) Dr. Sandersan Onie mengatakan stigma masih jadi isu utama dalam penanganan kesehatan mental ...

BNPB usul bentuk platform pengelola risiko bencana berbasis komunitas

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengusulkan pembentukan sebuah platform yang bisa digunakan oleh semua pelaku pengelolaan risiko bencana ...

AS rugi Rp22,33 kuadriliun akibat krisis kecanduan opioid

Kerugian ekonomi akibat krisis kecanduan opioid dan overdosis di Amerika Serikat (AS) mencapai hampir 1,5 triliun dolar AS atau sekitar Rp22,33 ...

Ahli sebut dampak Long COVID-19 rugikan ekonomi AS triliunan dolar

Para ahli memperkirakan pandemi COVID-19 yang berkepanjangan berpotensi merugikan perekonomian Amerika Serikat (AS) hingga triliunan dolar dan bisa ...

NFA upayakan pengurangan food loss-food waste antisipasi krisis pangan

Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) berupaya melakukan pengurangan pangan yang hilang (food loss) dan pangan yang terbuang (food waste) ...

Studi biosintesis kitin beri petunjuk pengembangan pestisida hijau

Sebuah studi baru yang dilakukan oleh para ilmuwan China untuk pertama kalinya berhasil mengungkap proses lengkap biosintesis kitin, memberikan arah ...

Kejagung dalami dugaan korupsi impor garam di Kemenko Perekonomian

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung mendalami informasi terkait dugaan korupsi pemberian fasilitas impor garam ...