Tag: kepala daerah terpilih

Pasangan GiriAsa resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Badung

Pasangan I Nyoman Giri Prasta dan Wakil Bupati I Ketut Suiasa (GiriAsa) secara resmi dilantik oleh Gubernur Bali Wayan Koster sebagai Bupati dan ...

Round Up - Pelantikan kepala daerah serentak berjalan lancar

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyusun jadwal pelantikan kepala daerah hasil Pemilihan kepala daerah serentak 2020 dilakukan secara serentak ...

Gubernur Riau ingatkan tiga kepala daerah penuhi janji kampanye

Gubernur Riau Syamsuar mengingatkan tiga kepala daerah yang baru dilantik untuk mewujudkan janji-janjinya kepada masyarakat saat masa kampanye ...

Eri Cahyadi sungkem ke orang tua jelang pelantikan Wali Kota Surabaya

Wali Kota Surabaya terpilih Eri Cahyadi sungkem kepada orang tua dan dan mertua sebelum berangkat mengikuti prosesi pelantikan di Gedung Negara ...

Gubernur Gorontalo lantik tiga pasangan bupati-wakil bupati terpilih

Gubernur Gorontalo Rusli Habibie melantik tiga pasangan calon bupati dan wakil bupati terpilih, yakni di Gorontalo, Pohuwato, dan Bone Bolango di ...

Wahidin tekankan COVID-19 dan ekonomi ke bupati/wali kota baru

Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) menekankan penyelesaian penanganan COVID-19 dan pemulihan ekonomi kepada Bupati dan Wakil Bupati Serang serta Wali ...

Ridwan Kamil lantik lima kepala daerah Pilkada Serentak 2020 di Jabar

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Kang Emil melantik dan mengambil sumpah lima pasangan kepala daerah hasil Pemilihan Kepala Daerah ...

Gubernur NTB sebut medsos jadi tantangan bupati/wali kota terpilih

Gubernur Nusa Tenggara Barat, H Zulkieflimansyah menyebutkan era media sosial (medsos) menjadi tantangan sekaligus harapan tersendiri bagi enam ...

Gubernur Babel lantik tiga bupati terpilih secara "hybrid"

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Erzaldi Rosman Djohan, melantik tiga bupati dan wakil bupati terpilih pada Pilkada 2020 secara "hybrid" ...

Pelantikan kepala daerah, Gubernur Sulsel titip sukseskan vaksinasi

Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Nurdin Abdullah menitip pesan kepada seluruh kepala daerah di 11 kabupaten/kota yang dilantik, agar menyukseskan ...

LAM Kepri gelar tepuk tepung tawar Ansar-Marlin

Lembaga Adat Melayu menggelar tepuk tepung tawar sebagai bentuk penghormatan, penyambutan, doa dan ucapan selamat, kepada pemimpin baru wilayah itu, ...

Polda Malut harapkan pelantikan kepala daerah utamakan prokes

Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) mengharapkan prosesi pelantikan empat pasangan calon kepala daerah terpilih di daerah ini yang ...

17 kepala daerah di Jatim dilantik hari ini

Sebanyak 17 kepala daerah terpilih hasil Pilkada serentak 2019 dilantik oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa di Gedung Negara Grahadi di ...

Lima pasangan kepala daerah terpilih di Jabar dilantik besok

Sebanyak lima pasangan kepala daerah tingkat kabupaten/kota di Provinsi Jawa Barat (Jabar) yang terpilih dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) ...

Pelantikan 21 paslon terpilih pilkada dilakukan secara daring/luring

Pelantikan 21 pasangan calon terpilih pada Pilkada Serentak 2020 akan dilakukan langsung secara daring dan luring di Gedung Gradhika Bhakti ...