Tag: kemlu

Bakamla pastikan tak ada kapal penjaga pantai China di Natuna Utara

Badan Keamanan Laut (Bakamla) RI memastikan tidak ada kapal penjaga pantai (coastguard) China yang berlayar di perairan zona ekonomi eksklusif (ZEE) ...

RI ajak Uruguay dukung dimulainya negosiasi Indonesia-Mercosur CEPA

Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Sugiono mendorong Uruguay mendukung upaya bersama untuk mempercepat dimulainya negosiasi perjanjian kerja sama ekonomi ...

12 WNI korban TPPO masih tertahan di Myawaddy Myanmar

Sebanyak 12 warga negara Indonesia yang diduga menjadi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) saat ini masih tertahan di kantor yang berada di ...

Kemenlu Iran bantah adanya pertemuan Musk dengan Dubes Iran untuk PBB

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran Esmail Baghaei membantah soal adanya kabar mengenai pertemuan Elon Musk dengan Duta Besar Republik Islam ...

Media: Trump berupaya tekan Iran rundingkan kesepakatan nuklir baru

Presiden Amerika Serikat terpilih Donald Trump dan timnya dilaporkan tengah merencanakan penerapan tekanan ekonomi maksimum kepada Iran demi ...

Kemlu RI pastikan Korsel teruskan pencarian dua ABK WNI yang hilang

Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI memastikan bahwa proses pencarian 10 awak kapal Geumseong 135, termasuk dua awak WNI, yang hilang sejak 8 November ...

Kemlu: AS akan terus mencegah Iran mengembangkan senjata nuklir

Amerika Serikat akan mengambil langkah-langkah untuk memastikan bahwa Iran tidak akan pernah mengembangkan dan memiliki senjata nuklir, kata wakil ...

Menlu RI bahas pemanfaatan inovasi dan teknologi digital di AMM APEC

Menteri Luar Negeri RI Sugiono dalam Pertemuan Tingkat Menteri Forum Kerja Sama Ekonomi Asia Pasifik (APEC Ministerial Meeting/AMM) di Lima, Peru, ...

KJRI Johor Bahru fasilitasi pemulangan 105 WNI melalui Kepri

Kementerian Luar Negeri melalui Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Johor Bahru memfasilitasi pemulangan 105 warga negara Indonesia (WNI) ...

China siap ciptakan lebih banyak peluang bagi mitra di Asia-Pasifik

China siap memanfaatkan Pertemuan Pemimpin Ekonomi APEC ke-31 sebagai kesempatan untuk menciptakan lebih banyak peluang bagi mitra-mitranya di ...

Prabowo di China dan lawatan kenegaraan perdana

Satu peribahasa China menyebut "Jiāo dé qí dào, qiānlǐ tónghào, gù yú jiāo qī, jiān ...

BG: Kerja sama dengan China tidak pengaruhi posisi RI di Natuna Utara

Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) Budi Gunawan memastikan perjanjian kerja sama China dan Indonesia tidak akan ...

Pemimpin Indonesia berganti, isu Palestina tetap di hati

Liga Arab di Riyadh pada Senin (11/11) merupakan salah satu pernyataan paling keras Indonesia dalam menyikapi konflik berkepanjangan antara Israel ...

Pengamat: Tes TOEFL sebagai syarat PNS perlu dikaji dengan cermat

Pengamat Pendidikan dari Universitas Negeri Jakarta (UNJ) Asep Supena menjelaskan bahwa penggunaan tes TOEFL (Test of English as a Foreign Language) ...

Pakar: Biden bahas Indo-Pasifik bebas terbuka berkaitan dengan LCS

Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Indonesia Hikmahanto Juwana memberi penilaian atas pernyataan Presiden AS Joe Biden menyoal ASEAN sebagai pusat ...