Tag: kemerdekaan indonesia

Ketua MPR minta Capaja TNI-Polri siap hadapi dinamika geopolitik

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo alias Bamsoet meminta calon perwira remaja (Capaja) Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Kepolisian Negara Republik ...

BKKBN: ANTARA berperan ubah pola pikir pentingnya kualitas keluarga

Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo mengatakan Perum Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara sebagai ...

Kekayaan sejarah Bogor hingga julukan "Kota Hujan"

Bogor, kota yang dikenal dengan sebutan "Kota Hujan" di samping memiliki keindahan alam yang menakjubkan, juga menyimpan kekayaan ...

Cerita di balik PON I 1948 dan daftar cabang olahraga yang dilombakan

Pekan Olahraga Nasional (PON) edisi ke-21 di Aceh dan Sumatra Utara akan digelar pada  8 hingga 20 September 2024 dengan ...

Aura nasionalisme di balik revitalisasi Kota Lama Surabaya

Mantan Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini dan Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi memiliki kepedulian yang sama di bidang infrastruktur, namun ...

Kemenkominfo pastikan pembangunan PDN Cikarang berlanjut

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) memastikan pembangunan Pusat Data Nasional (PDN) di Cikarang, Kabupaten Bekasi tetap berlanjut ...

Pemenang sayembara logo HUT RI bentuk kesetaraan gender bidang desain

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan pemenang sayembara logo Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ...

Begini tampilan baru Museum Benteng Vredeburg

Pengunjung melihat video interaktif di Museum Benteng Vredeburg, Yogyakarta, Selasa (9/7/2024). Museum yang menampilkan perjalanan sejarah ...

Grand Syekh Al-Azhar isi kuliah umum di UIN Jakarta Selasa

Grand Syekh Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir, Prof. Dr. Ahmad Muhammad Ahmed Al Tayeb, diagendakan mengisi kuliah umum di Universitas Islam Negeri ...

Fraksi PKS: Membela Palestina adalah kewajiban kemanusiaan

Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI menekankan bahwa membela Palestina menjadi negara merdeka serta terbebas dari belenggu penindasan ...

Lemhanas perkuat sumber daya manusia untuk hadapi Indonesia Emas

Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas) RI memperkuat kualitas sumber daya manusia (SDM) di  melalui dialog kebangsaan menghadapi Indonesia Emas ...

Kemarin, penuntasan fasilitas HUT di IKN hingga pemajuan infrastruktur

Lima berita ekonomi pada Minggu (30/6), masih menarik untuk dibaca hari ini. Mulai dari akselerasi penuntasan fasilitas perayaan Hari Ulang ...

Kebaya persatukan perempuan Indonesia dari latar belakang berbeda

Kongres Wanita Indonesia (Kowani) menyatakan bahwa kebaya memiliki kemampuan unik yang dapat mempersatukan seluruh pribadi perempuan Indonesia dari ...

Pemkab Biak kembalikan sembilan kerangka tentara Jepang

Pemerintah Kabupaten Biak Numfor, Papua mengembalikan sembilan kerangka tentara Jepang korban perang Dunia II kepada pemerintah pusat lewat Dirjen ...

Menteri Basuki sebut Istana Presiden di IKN tuntas pada Juli 2024 

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyebutkan bahwa pembangunan Istana Presiden dan sejumlah gedung pemerintahan ...