Tag: kementerian negara

Jokowi tunggu balasan DPR sebelum umumkan kabinet

Presiden Joko Widodo menunggu balasan dari surat pertimbangan yang telah dikirimkan dirinya kepada DPR RI terkait dengan pengubahan nomenklatur ...

Andi Widjajanto: Kementerian Koordinator Maritim pasti jadi

Kementerian Koordinator Kemaritiman pasti bakal ada dalam susunan kabinet yang diumumkan oleh pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden ...

Kabinet Jokowi sudah 99 persen

Penentuan susunan kabinet oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mencapai 99 persen, dan akan diumumkan, kata mantan Deputi Tim Transisi ...

Hasto tegaskan Presiden Jokowi berhati-hati susun kabinet

Wakil Sekjen Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Hasto Kristianto mengatakan Presiden Joko Widodo berhati-hati dalam menyusun kabinet dengan ...

Presiden Jokowi kembali panggil sejumlah nama

Presiden Joko Widodo kembali memanggil sejumlah nama ke Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis. Di antaranya Mantan Dewan Penasehat Tim Transisi ...

Legislator duga pengumuman kabinet tunggu respon DPR

Anggota DPR RI Bambang Soesatyo, menduga pengumuman kabinet oleh Presiden RI Joko Widodo karena DPR masih menunggu respon surat pengajuan tentang ...

Fahri: nomenklatur kabinet harus berdasarkan pertimbangan DPR

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menegaskan perubahan nomenklatur kabinet Joko Widodo-Jusuf Kalla harus berdasarkan pertimbangan legislatif. ...

Utusan PBB bertemu menteri Suriah bahas rekonsiliasi

Utusan Khusus Perserikatan Bangsa Bangsa untuk Suriah, Martin Griffith, Rabu membahas perkembangan baru krisis Suriah dengan Menteri urusan ...

Helmy Faishal pamit akan akhiri tugas menteri

Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal Helmy Faishal Zaini berpamitan akan segera mengakhiri tugas sebagai menteri pada Oktober mendatang. "Masa ...

Agun usulkan 19 kementerian kepada pemerintahan mendatang

Ketua Komisi II DPR RI Agun Gunandjar Sudarsa mengusulkan kepada presiden mendatang membentuk kabinet yang efisien, yakni sebanyak 19 kementerian ...

RAPBN 2015 beri ruang untuk pemerintah baru

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyatakan RAPBN 2015 memberikan ruang gerak bagi pemerintah baru untuk memperbaiki dan melaksanakan ...

Komnas Perlindungan Anak desak presiden keluarkan Inpres

Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) mendesak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono agar segera mengeluarkan Instruksi Presiden terkait ...

Anggota DPR tolak penurunan bea keluar biodiesel

Anggota Komisi IV DPR-RI Habib Nabiel Fuad Almusawa menolak wacana dari Kementerian Perindustrian (Kemenperin) tentang penurunan, bahkan penghapusan ...

Kowani: Capres Jangan Lupakan Suara Perempuan

Ketua Umum KOngres Wanita Indonesia (Kowani) Dewi Motik Pramono meminta para calon Presiden Indonesia harus memperhitungkan suara perempuan agar ...

LAPAN uji roket Rhan dan pesawat EDF

Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) melaksanakan uji terbang roket hasil sinergitas Tim Konsorsium Roket Pertahanan dan pesawat ...