Tag: kementerian esdm

Kementerian ESDM beberkan syarat pindah skema investasi hulu migas

Kementerian ESDM membeberkan sejumlah persyaratan bagi kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) untuk pindah skema investasi hulu minyak dan gas bumi ...

KPK dorong Pemprov NTB perbaiki tata kelola pertambangan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendorong Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk memperbaiki tata kelola pertambangan di wilayahnya ...

BPH Migas kaji revisi Peraturan BPH Migas Nomor 2 Tahun 2022

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) tengah mengkaji untuk merevisi Peraturan BPH Migas Nomor 2 Tahun 2022 sebagai upaya meningkatkan ...

ESDM pastikan penggunaan BBM rendah sulfur bisa tekan emisi

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memastikan bahwa penggunaan bahan bakar minyak (BBM) rendah sulfur bisa menekan emisi, guna menjaga ...

RI perlu tambahan pasokan listrik dukung target pertumbuhan ekonomi

Indonesia dinilai perlu tambahan pasokan listrik seiring dengan meningkatnya konsumsi listrik pascapandemi COVID-19 dan juga mendukung target ...

ESDM dorong pencegahan kebakaran listrik dengan standar keamanan ketat

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mendorong pencegahan kebakaran listrik dengan menerapkan standar keamanan ketat, termasuk ...

Kapolda Kalbar: Tambang emas ilegal libatkan WNA rugikan Rp1 Triliun

Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto mengatakan aktivitas tambang emas ilegal yang melibatkan warga negara asing (WNA) di ...

METI: Pengembangan biomassa perlu sinkronisasi regulasi pemerintah

Ketua Umum Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia (METI) Wiluyo Kusdwiharto mengatakan dukungan dan sinkronisasi regulasi yang kuat dari pemerintah ...

OJK: 100 perusahaan energi potensi jual belikan PTBAE-PU di IDXCarbon

Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Inarno Djajadi mengungkapkan, terdapat 100 perusahaan sektor energi di Indonesia ...

Bukit Asam raih tiga penghargaan dalam ajang Top BUMN Awards 2024

Perusahaan pertambangan PT Bukit Asam Tbk (PTBA) berhasil meraih tiga penghargaan dalam ajang Top BUMN Awards 2024. Ketiga penghargaan tersebut ...

Amman raih empat penghargaan Good Mining Practice Award 2024

PT Amman Mineral Nusa Tenggara yang mengoperasikan tambang tembaga dan emas di Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat, meraih empat penghargaan ...

Menteri ESDM tetapkan ICP September 2024 sebesar 72,54 dolar/barel

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menetapkan harga minyak mentah Indonesia atau Indonesian crude price (ICP) untuk ...

BPH Migas berkomitmen dukung pemanfaatan BBM ramah lingkungan

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) berkomitmen mendukung pemanfaatan energi bersih dan ramah lingkungan, antara lain dengan ...

BPSDM Kementerian ESDM meluncurkan 2nd Human Capital Summit 2025

Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Energi dan Sumber Daya Mineral (BPSDM ESDM) Kementerian ESDM meluncurkan 2nd Human Capital Summit 2025 dalam ...

PLN tetap jaga mutu pelayanan usai tarif listrik triwulan IV tak naik

PT PLN (Persero) mendukung keputusan Pemerintah dalam mempertahankan tarif listrik di triwulan IV (Oktober-Desember) 2024 untuk menjaga keekonomian ...