Tag: kemenkumham

Supratman Andi Agtas, Menteri Hukum baru pecahan Kemenkumham

Presiden RI Prabowo Subianto melantik sebanyak 48 menteri Kabinet Merah Putih masa jabatan 2024-2029 di Istana Negara, Senin (21/10) pagi, salah satu ...

Menko Yusril kenang terbentuknya UU Komisi Kebenaran dan Rekonsiliasi

Menteri Koodinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra mengenang keberhasilan-nya dalam membentuk Undang-Undang ...

Pembentukan Kementerian HAM bukti Presiden jalankan amanat konstitusi

Menteri Hak Asasi Manusia (HAM) Natalius Pigai mengatakan pembentukan Kementerian HAM merupakan bukti keinginan Presiden RI Prabowo Subianto dalam ...

Agus Andrianto, Menteri Imigrasi yang pernah tangani kasus Ahok-Sambo

Agus Andrianto yang kini menjadi salah satu menteri dalam pemerintahan Presiden Prabowo Subianto bukan merupakan nama tokoh polisi yang baru-baru ini ...

Eddy Hiariej, akademisi hingga dua kali jadi wakil menteri

Presiden Prabowo Subianto pada Minggu (20/10) malam resmi mengumumkan kabinet kerjanya yang diberi nama Kabinet Merah Putih. Kabinet yang dibentuk ...

Kemenkumham Lampung serahkan lima sertifikat merek ke pelaku usaha

Kantor Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Lampung menyerahkan sertifikat merek kepada lima pelaku usaha di daerah setempat.   Kelima ...

Tenda bocor, tes CPNS di Jember sempat terganggu akibat hujan deras

Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Jember, Jawa Timur (Jatim), Sukowinarno mengatakan tes Seleksi Kompetensi ...

Kedubes Swiss ucapkan selamat kepada Presiden Prabowo

Kedutaan Besar Swiss di Jakarta mengucapkan selamat kepada Prabowo Subianto atas pelantikannya sebagai Presiden ke-8 Republik ...

Batik Gajah Oling tercatat Ekspresi Budaya Tradisional asli Banyuwangi

Motif batik Gajah Oling tercatat sebagai Ekspresi Budaya Tradisional (EBT) asli Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, setelah resmi mendapat surat ...

Pemkot Yogyakarta minta masyarakat tak percaya janji lulus CPNS

Pemerintah Kota Yogyakarta meminta masyarakat tak tergiur dengan tawaran orang atau oknum tak bertanggung jawab yang menjanjikan bisa meloloskan tes ...

Autogate Bandara Juanda bakal beroperasi awal tahun 2025

Direktur Lalu Lintas Keimigrasian Kemenkumham Felucia Sengky Ratna memastikan autogate yang dipasang di Bandara Internasional Juanda, Surabaya, ...

31.069 pelamar CPNS Kemenkumham ikuti SKD CAT di Surabaya

Sebanyak 31.069 pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) mengikuti tes Seleksi Kompetensi ...

Kemenkumham Sumbar mulai gelar tes SKD bagi 23.000 CPNS hari ini

Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sumatra Barat mulai menyelenggarakan Seleksi Komputer Dasar (SKD) bagi ribuan Calon ...

BNPT perkuat sinergi deradikalisasi dalam lapas

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus memperkuat sinergi dalam program deradikalisasi dengan stakeholder terkait, khususnya dalam ...

Kanwilkumham Jatim luncurkan layanan Imigration Lounge di Gresik

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwilkumham) Jatim meluncurkan layanan Immigration Lounge di Icon Mall Gresik. Direktur ...