Tag: kemen pppa

Masyarakat diminta lindungi anak dari kekerasan seksual di lingkungan

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak meminta para orang tua dan masyarakat agar bersama-sama melindungi anak dari potensi dan ...

Aparat yang tangani kasus perempuan-anak harus berperspektif gender

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menyebut aparat penegak hukum dan SDM yang melayani kasus perempuan dan anak harus memiliki ...

Pelaku kasus balita positif narkoba bisa dikenakan pasal berlapis

Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Nahar mengatakan pelaku dalam kasus penyalahgunaan ...

Kemen-PPPA kawal penanganan kasus kekerasan seksual anak di Sulteng

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga, mengatakan pihaknya terus mengawal penanganan kasus kekerasan seksual yang ...

KPPPA pastikan kasus anak kritik Pemkot Jambi dikawal maksimal

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA) memastikan bahwa kasus seorang siswi SMP berinisial SFA (15) yang mengkritik ...

Men-PPPA: Perempuan dan laki-laki mitra yang setara dalam pembangunan

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga menyatakan bahwa perempuan dan laki-laki merupakan mitra yang setara ...

Menteri Bintang: Masalah perempuan dan anak butuh sinergi semua pihak

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mendorong sinergi dan kolaborasi multi-pihak untuk menyelesaikan permasalahan ...

KemenPPPA: Kondisi anak korban pemerkosaan di Sulteng membaik

Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Nahar mengatakan anak perempuan yang menjadi korban ...

Dokter ahli jiwa dilibatkan tangani trauma korban asusila di Sulteng

Otoritas Rumah Sakit (RS) Undata Palu melibatkan dokter ahli jiwa dan psikolog untuk menangani pemulihan trauma korban asusila di Kabupaten Parigi ...

LPSK RI minta tidak berikan stigma negatif korban kekerasan seksual

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Republik Indonesia meminta kepada seluruh pihak untuk tidak memberikan stigma negatif kepada korban ...

Kondisi mental anak korban perkosaan Parigi Moutong perlu diperhatikan

Konsultan Yayasan Letera Anak Reza Indragiri Amriel mengingatkan semua pihak terutama pendamping anak korban perkosaan di Parigi Moutong, Sulawesi ...

Kapolda pastikan tetap profesional tangani kasus asusila yang libatkan anggota

Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tengah Inspektur Jenderal Polisi Agus Nugroho memastikan institusinya bertindak profesional menangani kasus asusila ...

Kemen-PPPA: Anak korban pemerkosaan di Sulteng masih dirawat di RS

Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Nahar mengatakan anak perempuan yang menjadi korban ...

Kementerian PPPA kecam pemerkosaan anak di Parigi Moutong

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) mengecam keras terjadinya kasus pemerkosaan terhadap anak perempuan berusia 15 tahun ...

Pemerintah kebut selesaikan aturan pelaksana UU TPKS

Pemerintah terus bekerja untuk menyelesaikan peraturan pelaksana Undang-undang Nomor 12 Tahun 2022 Tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (UU ...