Tag: kemen pppa

Pemkot Surabaya terapkan KAS-RPA wujudkan lingkungan ramah anak

Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menerapkan Kampunge Arek Suroboyo Ramah Perempuan dan Anak (KAS-RPA) untuk meningkatkan pemberdayaan di kelurahan ...

Survei: Perempuan tak miliki jam lebih lama dari pria untuk perawatan

Survei yang dilakukan Organisasi Buruh Internasional (ILO) bekerja sama dengan Katadata Insight Center (KIC) mengungkapkan, responden perempuan tidak ...

Sambut Hari Ibu, Wakil Presiden Ma'ruf Amin apresiasi kaum Hawa

ANTARA - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) menggelar acara "Merayakan Perempuan" dalam rangka ...

Perempuan perlu perluas pengetahuan hukum agar tidak mudah teperdaya

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menyebut bahwa perempuan perlu memperluas pengetahuannya tentang hukum, sehingga perempuan ...

Kementerian PPPA dampingi remaja korban pemerkosaan di Gowa

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak memastikan memberikan pendampingan kepada seorang remaja perempuan berusia 17 tahun, korban ...

Fatir bebas memilih model belajar setelah operasi amputasi

Pemerintah Kabupaten Bekasi Jawa Barat membebaskan memilih model belajar kepada Fatir Arya Adinata (12), pelajar SMPN 4 Tambun Selatan setelah ...

Menteri PPPA: Hari Ibu pengakuan perempuan penggerak pembangunan

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengatakan peringatan Hari Ibu ke-95 pada tahun ini mengusung tema ...

BKKBN ingatkan pentingnya komunikasi untuk cegah rumah tangga mencekam

Koordinator Lini Lapangan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Ridwan Fajri Nur mengingatkan pentingnya komunikasi yang ...

KemenPPPA lakukan pendampingan 76 anak SMP korban self harm di Magetan

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak melakukan pendampingan kepada 76 anak Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri di Kabupaten ...

Plan: Aktivis pemudi hadapi tantangan suarakan isu anak dan perempuan

Hasil survei yang dilakukan Plan International menemukan bahwa banyak ancaman yang diterima para aktivis perempuan dan perempuan muda karena ...

Komnas Perempuan: Setiap jam, 3 perempuan Indonesia jadi korban KDRT

Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) menyebutkan setidaknya terdapat tiga perempuan di Indonesia yang menjadi korban ...

Forum Puspa Srikandi, upaya Surabaya lindungi perempuan dan anak

Kekerasan perempuan dan anak hingga saat ini masih menjadi permasalahan pelik yang dihadapi pemerintah maupun masyarakat di Indonesia. Perempuan ...

Korban-pelaku perundungan anak di Jakbar peroleh pendampingan

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) menyebutkan korban berinisial MR (8) dan pelaku berinisial RM (10) dalam kasus ...

Menteri PPPA dampingi penyerahan bayi tertukar kepada pihak keluarga

ANTARA - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), I Gusti Ayu Bintang Darmawati mendampingi proses penyerahan bayi tertukar di ...

Menteri PPPA harap Gorontalo miliki UPTD, lindungi perempuan & anak

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) I Gusti Ayu Bintang Darmawati yang akrab disapa Bintang Puspayoga berharap Provinsi ...