Tag: keluarga penerima manfaat

Kemensos dan Komisi VIII DPR salurkan bantuan tekan kemiskinan Bogor

Kementerian Sosial bersama anggota Komisi VIII DPR RI menyalurkan bantuan sosial kepada 88.290 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) guna menekan ...

Bulog Sumut: Distribusi beras SPHP tak terganggu kenaikan HET

Perum Bulog Kanwil Sumatera Utara menyatakan bahwa distribusi beras untuk program stabilisasi pasokan dan harga pangan (SPHP) tidak terganggu oleh ...

Mendag: Stok beras lebih dari cukup hingga akhir tahun

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan bahwa stok beras cukup untuk memenuhi kebutuhan nasional hingga akhir tahun. "Lebih dari ...

Bulog Lampung: 24.900 ton beras bansos didistribusikan mulai September

Perum Bulog Kantor Wilayah (Kanwil) Lampung menyebutkan pihaknya akan mulai mendistribusikan 24.900 ton beras bantuan sosial (bansos) ke keluarga ...

BPS: Harga beras eceran naik 1,43 persen pada Agustus

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat harga beras eceran naik 1,43 persen secara bulanan (month-to-month/mtm) pada Agustus 2023. “Harga beras ...

Bapanas: keluarga rentan stunting dapat bantuan beras-telur tiga bulan

Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi menyebutkan bahwa keluarga rentan stunting mendapat bantuan beras, telur, dan daging ayam selama tiga ...

Jokowi perintahkan distribusi 10 kg beras untuk KPM selama tiga bulan

Presiden RI Joko Widodo memerintahkan distribusi bantuan 10 kilogram beras kepada 21,3 juta keluarga penerima manfaat (KPM) selama tiga bulan mulai ...

Menko: Sinergi pemerintah daerah dan pusat dukung inflasi terkendali

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan sinergi pemerintah daerah dan pusat yang efektif membawa upaya bersama ...

Bulog: Papua Pegunungan jadi penerima pertama bantuan pangan tahap dua

Perum Bulog kantor wilayah Papua dan Papua Barat menyebutkan Papua Pegunungan menjadi penerima pertama bantuan pangan tahap kedua mengingat masih ...

Bulog Jatim pasok beras SPHP di 137 pasar

Perum Bulog Jatim terus memasok beras program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) kemasan 5 kilogram di 137 pasar dengan sekitar 600 pedagang ...

KPK periksa dua eks pejabat PT BGR terkait korupsi distribusi bansos

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa dua orang mantan pimpinan wilayah PT Bhanda Ghara Reksa (BGR) sebagai saksi penyidikan dugaan ...

Bekerja keras agar harga beras kembali pantas

"Spanduknya di mana, Pak?" tanya Pemimpin Wilayah Perum Bulog Kanwil Sumatera Utara Arif Mandu begitu melihat kios pedagang di Pasar Bakti, ...

Bapanas bakal percepat penyaluran bantuan beras demi stabilisasi

Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa pemberian bantuan pangan beras kepada 21,353 juta ...

Bulog intervensi harga dengan pastikan ketersediaan beras murah

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso bersama Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mendatangi Pasar Perumnas Klender, Jakarta Timur, guna ...

Sepekan, MoU di AMMTC ke-17 hingga tersangka korupsi bansos

Selama sepekan (21-26 Agustus), berbagai peristiwa hukum telah diberitakan Kantor Berita ANTARA mulai dari Indonesia bersama enam negara anggota ...