Tag: kedubes

Pegiat-Kedubes AS ajak generasi muda sadar literasi jelang Pemilu 2024

Jaringan Pegiat Literasi Digital (Japelidi) bersama Konsulat Jendral Kedutaan Besar Amerika Serikat (Kedubes Amerika) Kantor Surabaya mengajak ...

Palestina minta Indonesia bantu hentikan pelanggaran HAM Israel

Palestina meminta Indonesia dan komunitas internasional untuk mengambil langkah-langkah yang dibutuhkan guna membantu menghentikan pelanggaran hak ...

Dubes Qatar temui Sultan HB X bahas "Qatar-Indonesia Year of Culture"

Duta Besar Qatar untuk Indonesia H.E. Fawziya Edrees Salman Al-Sulaiti menemui Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X di ...

BP2MI: Pemulangan PMI dari Myanmar harus dilakukan secara hati-hati

Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) menyatakan bahwa pemulangan para pekerja migran Indonesia (PMI) ilegal dari Myanmar, harus ...

Polri ungkap 405 kasus TPPO selama periode 2020-2023

Selama periode 2020 sampai dengan April 2023 Bareskrim Polri dan polda jajaran mengungkap 405 kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO), dengan ...

Polresta Bandara Soetta ungkap kasus perdagangan orang ke Kamboja

Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, Banten mengungkap kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) terhadap ...

Dubes Grijns harap kerja sama ekonomi Indonesia-Belanda semakin kuat

Duta Besar Belanda untuk Indonesia Lambert Grijns mengharapkan kerja sama ekonomi antara Indonesia dan ASEAN dengan Belanda dan Eropa menjadi ...

Dubes Belanda tegaskan dukungan pembangunan ekonomi hijau Indonesia

Duta Besar Kerajaan Belanda untuk Indonesia Lambert Grijns menegaskan dukungannya untuk kerja sama dalam pengembangan ekonomi hijau di Indonesia dan ...

Dubes Grijns: Kesamaan nilai pererat hubungan Indonesia-Belanda

Duta Besar Belanda untuk Indonesia Lambert Grijns menegaskan salah satu hal yang membuat hubungan antara Indonesia dan Belanda semakin erat ...

KJRI Kuching bantu keluarga Lina Samuel di Sarawak

Konsul Jenderal Republik Indonesia di Kuching Raden Sigit Witjaksono mengatakan pihaknya telah memberi bantuan kemanusiaan kepada keluarga mendiang ...

Serangan terhadap Al Quran dan bendera Turki terjadi lagi di Denmark

Serangan provokatif terhadap kitab suci umat Islam, Al-Quran, dan bendera Turki kembali terjadi di depan Kedutaan Besar Turki di ibu kota Denmark, ...

Melihat peluang investasi di Papua melalui KTT ASEAN

Konferensi Tingkat Tinggi Association of Southeast Asian Nations atau KTT ASEAN yang akan di helat di Indonesia pada Mei 2023, bertempat di Labuan ...

Spanyol panggil Dubes Rusia gara-gara disinformasi

Kementerian Luar Negeri Spanyol pekan ini memanggil duta besar Rusia akibat  disinformasi yang diunggah dalam media sosial kedutaan besar negara ...

Gedung Putih desak warga AS segera tinggalkan Sudan

Juru bicara Gedung Putih Karine Jean-Pierre pada Kamis mengatakan bahwa situasi di Sudan bisa memburuk kapan saja sehingga warga Amerika Serikat ...

Gubernur apresiasi Pemerintah pusat evakuasi warga Sumbar dari Sudan

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi mengapresiasi upaya Pemerintah pusat mengevakuasi warga negara Indonesia (WNI), termasuk puluhan warga ...