Tag: kebun

AS 'prihatin' dengan kekerasan pemukim Israel kepada warga Palestina

Amerika Serikat (AS) pada Senin (4/11) mengaku "sangat prihatin" dengan insiden kekerasan baru-baru ini yang dilakukan pemukim ilegal ...

Rekomendasi tempat wisata terkenal di Jawa Barat

Jawa Barat merupakan salah satu provinsi di Pulau Jawa yang memiliki berbagai tempat wisata yang tersebar di setiap wilayahnya. Bahkan beberapa ...

Siasat mengelola stres bagi pengasuh pasien demensia

Kebanyakan orang dengan demensia selain kehilangan ingatan juga mengalami perubahan suasana hati dan perilaku, yang mencakup agresi, apatis, ...

Destinasi wisata terpopuler di Sumatera Utara yang wajib dikunjungi

Sumatera Utara dikenal sebagai salah satu provinsi terbesar di Indonesia yang memiliki banyak tempat wisata menarik, mulai dari pegunungan hingga ...

Korem Lilawangsa inisiasi pemugaran makam pahlawan nasional Cut Meutia

Korem 011/Lilawangsa menginisiasikan pemugaran makam pahlawan nasional Cut Meutia di Gampong Alue Rime, Kecamatan Pirak Timur, Aceh Utara, ...

Momo si gajah di Kebun Binatang Yangon, Myanmar rayakan HUT ke-71

Para pengunjung Kebun Binatang Yangon di Myanmar sangat antusias saat mereka berkumpul pada Minggu (3/11) untuk merayakan ulang tahun ke-71 Momo, ...

Wakil Ketua DPRD Surabaya soroti pembangunan Tunnel TIJ-KBS

Wakil Ketua DPRD Surabaya Bahtiyar Rifai menyoroti pembangunan tunnel atau terowongan pejalan kaki penghubung Terminal Intermoda Joyoboyo (TIJ) ...

Melestarikan budaya Seren Taun di Kasepuhan Cisungsang 

Suasana perkampungan di kawasan kaki Gunung Halimun Salak di Kecamatan Cibeber, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, pagi itu sedang ramai. Cuaca terasa ...

Melihat koleksi satwa di Lombok Wildlife Park

Wisatawan asing memberi makan burung Kakatua Jambul Kuning (cacatua sulphurea) di kebun binatang Lombok Wildlife Park di Desa Sigar Penjalin, ...

Puluhan anak down syndrome piknik dan belajar di Kebun Raya Bogor

Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, memfasilitasi piknik, edukasi tumbuhan, dan kelestarian alam untuk anak-anak dengan down syndrome beserta orang tuanya ...

Pemprov Jateng siapkan SDM untuk RS Kardiologi Emirat-Indonesia

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mulai menyiapkan sumber daya manusia (SDM) untuk Rumah Sakit Kardiologi Emirat-Indonesia. Kepala Dinas Kesehatan ...

Sepuluh knop bunga Rafflesia di Agam gagal mekar

Resor Konservasi Wilayah II Maninjau Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat mencatat sebanyak 10 knop bunga Rafflesia jenis ...

Puluhan anak 'down syndrome' bermain & belajar di Kebun Raya Bogor

ANTARA - Kebun Raya Bogor berkolaborasi dengan Yayasan Tandamata Untuk Bangsa (YTUB)  menggelar Tandamata Untuk Superhero (TUS) di Kebun Raya ...

GPPI: Perlu kolaborasi tumbuhkan sektor kelapa sawit

Gabungan Pengusaha Perkebunan Indonesia (GPPI) menyatakan diperlukan kolaborasi berbagai pihak untuk memajukan sektor kelapa sawit dan meningkatkan ...

Membangun literasi kopi di kaki Gunung Dempo Sumsel

Gunung Dempo merupakan gunung tertinggi di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) yang memiliki ketinggian 3.142 meter di atas permukaan laut. Gunung ...