Tag: kebun binatang

Kebun binatang di Sri Lanka kehabisan dana untuk beri makan satwa

Departemen Zoologi Sri Lanka menginformasikan kepada Kementerian Margasatwa bahwa pihaknya kehabisan dana untuk menyediakan makanan sehari-hari bagi ...

Ada kura-kura raksasa Galapagos albino di kebun binatang Swiss

ANTARA - Pengunjung sekarang dapat melihat sekilas kura-kura raksasa Galapagos albino langka di kebun binatang Swiss. Albinisme pada kura-kura hanya ...

Kamis, ini prakiraan cuaca destinasi wisata di Jabodetabek

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan cuaca sejumlah destinasi wisata di wilayah Jakarta, Bogor, Tanggerang dan Bekasi ...

Disneyland Shanghai masih tutup

Taman hiburan tematik berskala global Disneyland di Shanghai belum beroperasi meskipun beberapa tempat hiburan lainnya di kota terkaya di China itu ...

Bayi panda raksasa ketiga yang lahir di Malaysia diberi nama Sheng Yi

Bayi panda raksasa ketiga yang dibiakkan secara lokal dan lahir pada Mei tahun lalu di Malaysia secara resmi diberi nama Sheng Yi yang berarti ...

Hoaks! Video tampilkan dinosaurus terlahir kembali

Pembahasan tentang mahluk purba, dinosaurus, sangat menggelitik bagi semua kalangan baik anak-anak, remaja, hingga usia dewasa karena pengetahuan ...

Bayi tapir betina di Kebun Binatang Bandung mencari orangtua asuh

ANTARA - Kebun Binatang Bandung atau Bandung Zoological Garden (Bazooga) kini memiliki penghuni baru, seekor tapir betina berbobot enam kilogram. ...

Damkar Bintan: Buaya 3 meter masuk perangkap ikan sudah dievakuasi

Kepala Unit Pelayanan Teknis Dinas Pemadam Kebakaran (UPTD Damkar) Toapaya, Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau, Makmur membenarkan seekor buaya muara ...

Wali Kota Medan: Raffi Ahmad siap investasi Medan Zoo

Wali Kota Medan Bobby Nasution menyatakan pesohor Raffi Ahmad melalui bendera RANS Entertainment siap berinvestasi untuk mengembangkan Medan Zoo yang ...

BMKG prakirakan cuaca destinasi wisata di Jakarta

Petugas prakiraan cuaca (forecaster) Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sejumlah destinasi wisata di Jakarta diguyur ...

Anak jerapah di San Diego dipasangi penyangga kaki buatan

Seekor jerapah berusia tiga bulan di Kebun Binatang San Diego, Amerika Serikat dipasangi penyangga kaki untuk memperbaiki kelainan pada ...

Kilas NusAntara Malam

ANTARA - Realisasi penggunaan listrik saat Idul Fitri 1443 Hijriah di Nusa Tenggara Barat naik hingga 26% dibanding hari biasanya. Gubernur Jawa ...

Taman satwa Jurug ditutup sementara mulai 1 Juli 2022

ANTARA - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo, Jawa Tengah akan menutup sementara Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ) untuk mendukung program revitalisasi kebun ...

Lebih dari 400.000 wisatawan kunjungi Bukittinggi selama libur Lebaran

 Wali Kota Bukittinggi, Sumatera Barat, Erman Safar, mengatakan lebih dari 400 ribu wisatawan dari berbagai daerah datang ke kota itu selama ...

FKH UGM sarankan lalu lintas ternak dari daerah wabah PMK dihentikan

Guru Besar Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) Universitas Gadjah Mada (UGM) Prof Wasito menyarankan agar lalu lintas ternak antarkabupaten/kota di ...