Tag: kebijakan politik

NasDem: Amendemen UUD 1945 berpotensi buka kotak Pandora

DPP Partai NasDem menyatakan amendemen terbatas UUD NRI Tahun 1945 berpotensi membuka kotak pandora yang lain karena UUD merupakan sistem ...

Genjot vaksinasi dengan "mass communication multi step flow"

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, sebagai pejabat publik, mencanangkan vaksinasi pelajar secara serentak di 38 kabupaten dan ...

Pakar: Latihan "Garuda Shield" tidak cederai politik bebas aktif

Guru Besar Hukum Internasional UI Hikmahanto Juwana mengatakan latihan bersama Garuda Shield antara TNI Angkatan Darat dan Angkatan Darat ...

Vaksin, kebijakan publik dan partisipasi

Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi menyampaikan sejumlah strategi yang dilakukan untuk mempercepat vaksinasi ...

Analis militer pertanyakan latihan bersama pasukan asing di RI

Analis pertahanan dan militer Connie Rahakundini Bakrie mempertanyakan bebasnya latihan bersama pasukan asing di wilayah Indonesia, di saat kebijakan ...

Wakil Ketua MPR: Realisasi UU PKS harus jadi perjuangan bersama

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Lestari Moerdijat menyatakan realisasi Undang-Undang (UU) Penghapusan Kekerasan Seksual (PKS) ...

Partai Gelora nilai pembelahan politik hambat penanganan pandemi

Sekretaris Jenderal Partai Gelora Mahfuz Sidik menilai pembelahan politik di masyarakat sebagai dampak Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 dapat ...

Dosen: Bangun solidaritas kemanusiaan global hadapi pandemi COVID-19

Dosen dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta Prof Muhammad Baiquni menuturkan pentingnya membangun solidaritas kemanusiaan global menghadapi ...

Menyiapkan PTM terbatas jelang tahun ajaran baru

Sejumlah daerah telah memulai pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas sejak awal Maret 2021, tepatnya sejak bergulirnya program vaksinasi ...

DPRD Jabar mengecam serangan Israel ke Palestina

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat (Jabar) mengecam serangan yang dilakukan oleh Israel kepada warga Palestina. Dukungan ...

Pemerhati : PTM terbatas jangan hanya fokus pada protokol kesehatan

Pemerhati pendidikan dari Gerakan Sekolah Menyenangkan (GSM) Muhammad Nur Rizal meminta pemerintah tidak hanya fokus pada protokol kesehatan pada ...

Aktivis: Peningkatan peran perempuan perkuat pembangunan wilayah Papua

Aktivis dari Kelompok Kerja Papua untuk Perempuan (Papuan Women's Working Group), Frida Klasin, mengatakan peningkatan peran perempuan akan ...

Pendidikan dan deradikalisasi

Belum lama masyarakat Indonesia dikejutkan oleh aksi pemboman bunuh diri di depan gereja Katedral Makasar pada Minggu (28/03), yang menewaskan 2 ...

Kapolri ajak Pemuda Muhammadiyah bangun ketahanan nasional

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengajak Pemuda Muhammadiyah ikut berperan dalam membangun ketahanan nasional. Jenderal ...

Pembangunan PLTGU Jawa I telah 96 persen target operasi Desember 2021

PT Pertamina Power Indonesia anak usaha PT Pertamina (Persero) menyampaikan perkembangan proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Gas dan Uap ...