Tag: kebakaran lahan

BPBD Cianjur distribusikan 10 juta liter air selama musim kemarau

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencatat sepanjang musim kemarau telah mendistribusikan sekitar 10 juta ...

Kebakaran lahan di Sidoarjo

Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar lahan di kawasan Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur, Sabtu (7/10/2023). Sebanyak empat ...

Pakar IPB minta pemerintah galakkan gerakan hemat air

Pakar lingkungan hidup Institut Pertanian Bogor (IPB) Profesor Suprihatin meminta pemerintah segera menginisiasi gerakan hemat air kepada ...

Damkar: Sejak September terjadi 36 kebakaran lahan di Kota Bengkulu

Dinas Pemadam Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Bengkulu mencatat, sejak September hingga saat ini, terjadi 36 kebakaran lahan di wilayah ...

Masuk kategori tidak sehat, DLH Batam imbau warga pakai masker

Dinas Lingkungan Hidup Kota Batam, Kepulauan Riau menyebutkan kualitas udara di kota itu pada Sabtu (7/10), masuk dalam kategori tidak sehat dengan ...

Desa di OKI Sumsel sulap mobil bak jadi armada pemburu karhutla

Sejumlah kepala desa di Mesuji Makmur Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) menyulap kendaraan "pick up" atau bak terbuka menjadi armada ...

Tanggap darurat bencana karhutla Gunung Lawu

Kobaran api membakar hutan dan lahan (Karhutla) Gunung Lawu di Jenawi, Karanganyar, Jawa Tengah, Jumat (6/10/2023) malam. Berdasarkan data terakhir ...

Petugas BPBD Banjarmasin jangkau 33 titik api demi udara bersih

Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Banjarmasin menjangkau 33 titik api di wilayah tersebut demi menjamin udara bersih bagi ...

Belajar jarak jauh di Palangka Raya diberlakukan dampak kabut asap

Pelaksanaan pembelajaran di sekolah di Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dilakukan secara jarak jauh akibat kabut asap tebal ...

Petugas masih sisir titik berpotensi timbulkan kebakaran di TNWK

Humas Balai Taman Nasional Way Kambas (TNWK) Sukatmoko mengatakan bahwa petugas hingga kini masih menyisir titik-titik yang berpotensi menimbulkan ...

Gapki siap bantu pemerintah cegah kebakaran hutan dan lahan

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) selalu siap membantu pemerintah dalam pencegahan maupun penanggulangan kebakaran hutan dan lahan ...

Kemarin, deteksi dini kardiovaskular hingga lahan gambut terbakar

Pemberitaan deteksi dini penyakit kardiovaskular menjadi salah satu pemberitaan terpopuler dalam kanal humaniora Antaranews.com sepanjang Kamis ...

Kalteng tetapkan status tanggap darurat optimalkan penanganan karhutla

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menetapkan status tanggap darurat bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang berlaku selama 10 ...

Lahan kosong di Rorotan terbakar gara-gara bara puntung rokok

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jakarta Utara Rahmat Kristantio mengimbau warga menghindari kelalaian pemicu ...

BPBD: 655 hektare lahan gambut terbakar di Palangka Raya

Pelaksana Tugas (Plt) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah Alman P Pakpahan mengatakan, sejak ...