Tag: ke xxvi

Obor SEA Games tiba di Balikpapan

Obor SEA Games XXVI tiba di Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan, Kalimantan Timur, dari Makassar, Sulawesi Selatan, yang diterima Ketua KONI ...

Pekerja masih terus lembur di venues Jakabaring

Para pekerja di sejumlah venues untuk SEA Games ke-26 di Palembang, Sumatera Selatan, hingga Senin malam, masih terus bekerja menuntaskan pengerjaan ...

Sekitar 10 ribu tiket pembukaan SEAG dijual

Sekitar 10 ribu lembar tiket untuk pembukaan dan penutupan SEA Games XXVI di Palembang, pada 11-22 November mendatang akan dijual kepada ...

SKPD dan BUMN lakukan pembersihan venue SEAG

Satuan Kerja Pemerintah Daerah dan Badan Usaha Milik Negara serta Badan Usaha Milik Daerah di Palembang akan melakukan pembersihan secara bersama di ...

Malam budaya api SEA Games di Makassar

Malam Pesta rakyat dan budaya menyambut api SEA Games di anjungan Pantai Losari Makassar, Senin malam. Penyembutan api SEA Games yang diambil ...

KONI bantah pejabat bawa obor SEA Games

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sulawesi Selatan (Sulsel) membantah bahwa Walikota Makassar, Ilham Arief Sirajuddin, diagendakan sebagai ...

Atlet Negara Timor Timur tak dibebani target

Federasi Tenis Meja Negara Timor Timur tidak membebani target khusus kepada atletnya yang berlaga pada SEA Games XXVI di Jakarta dan Palembang, ...

Polisi dan TNI turut amankan SEA Games

Pengamanan pelaksanaan SEA Games XXVI di Palembang, 11-22 November mendatang juga dibantu polisi dan TNI. Komitmen ini telah ditelurkan dari markas ...

Promosi SEA Games di Malaysia ditutup "Visit Musi"

Promosi Palembang Road to SEA Games di Kuala Lumpur, Malaysia, Minggu, ditutup dengan penampilan tarian Visit Musi. Wakil Wali Kota Palembang, ...

Rahmad pertahankan 27 pemain U-23

Pelatih Timnas U-23 Rahmad Darmawan mengatakan, 27 pemain anggota Pelatnas SEA Games XXVI/2011 dipertahankan sebagai anggota skuad Timnas meski yang ...

Tirta tantang Utut

Pecatur nasional Tirta Chandra siap menantang GM Utut Adianto dalam ajang uji coba catur buta di Jakarta, Kamis (3/11), sebelum bertolak ke SEA ...

Pengembang stadion menembak Jakabaring terancam denda

Pihak pengembang Stadion Menembak Jakabaring, Palembang di Sumatera Selatan terancam denda, jika hingga 1 November 2011 belum merampungkan ...

500 mantan atlet kirap di Senayan

Jakarta (ANTARa News)  - Sekitar 500 mantan atlet nasional akan melakukan kirap di kawasan Senayan Jakarta, Minggu (30/10). Berkumpulnya mantan ...

ICC bantah tak dukung eksibisi cricket di Sea Games

International Cricket Council (ICC) atau Dewan Cricket Internasional menegaskan bahwa tidak pernah menjanjikan bantuan dana untuk penyelenggaraan ...

Selama SEA Games mobil pribadi dibatasi

Walikota Palembang Eddy Santana Putra mengatakan, selama SEA Games XXVI di Palembang, 11-22 November 2011, operasional mobil pribadi dan kendaraan ...