Tag: kasus penyelewengan

Pasien COVID-19 dirawat di RSKI Pulau Galang capai 212 orang

Satgas Khusus (Satgassus) pekerja migran Indonesia menyampaikan jumlah pasien COVID-19 yang dirawat di RSKI Pulau Galang mencapai 212 orang hingga ...

Satgas: Perjanjian ekstradisi RI-Singapura permudah kejar obligor BLBI

Ketua Harian Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia  atasi Satgas BLBI Rionald Silaban menyatakan ...

Kejati Sulsel menggeledah Kantor PDAM Makassar terkait dugaan korupsi

Tim penyidik Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel) melakukan penggeledahan di Kantor PDAM Makassar dalam dugaan korupsi dana pensiun dan ...

Mahathir persoalkan mantan PM Najib Razak dapat paspor internasional

Mantan Perdana Menteri (PM) Malaysia Mahathir Mohamad mempersoalkan sikap mahkamah mengizinkan mantan PM yang juga anggota parlemen Najib Razak untuk ...

Kejari Garut tangkap koruptor buron 12 tahun

Kejaksaan Negeri (Kejari) Garut menangkap seorang koruptor yang sudah buron selama 12 tahun terkait kasus penyelewengan anggaran pembangunan tempat ...

Kejari Kabupaten Tangerang periksa 4.000 orang, ungkap pungli bansos

Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang tengah memeriksa 4.000 orang di Kecamatan Tiga Raksa guna mengungkap lebih luas lagi kasus pungutan liar ...

Polri kawal penyarapan anggaran penanganan COVID-19 di daerah

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan jajarannya untuk melakukan pendampingan dan pengawalan percepatan penyerapan anggaran ...

Menko PMK minta lurah cek warganya sudah dapat bansos atau belum

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy meminta lurah, juga ketua Rukun Tetangga (RT), memastikan ...

Ketua KONI Tangsel ditahan Kejaksaan terkait kasus hibah Rp1,1 miliar

Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Banten, Rita Juwita (RJ) ditahan penyidik Kejaksaan Negeri Tangsel ...

Dewan Pers kembali sertifikasi wartawan pada Mei 2021

Dewan Pers kembali melakukan peningkatan profesionalisme wartawan melalui pelatihan dan fasilitasi uji kompetensi wartawan pada Mei ...

Mahasiswa minta dugaan penyelewengan dana COVID-19 diusut tuntas

Belasan mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Milenial Minang (PMM) unjuk rasa di Kantor Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat (Sumbar) pada Jumat ...

AJI Jakarta: Upah layak wartawan Jakarta pada 2021 sebesar Rp8,36 juta

Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Jakarta menegaskan bahwa upah yang layak bagi wartawan yang bertugas di Jakarta adalah sebesar Rp8,36 juta ...

Peneliti ingatkan sinergi dalam pengembangan industri P2P lending

Associate Researcher Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Ajisatria Suleiman mengingatkan pentingnya penguatan sinergi antara regulasi ...

Jaksa tahan tersangka kasus korupsi KJKS kelurahan di Padang, Sumbar

Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang, Sumatera Barat (Sumbar) langsung melakukan penahanan terhadap tersangka DSD (38) yang terjerat kasus dugaan korupsi ...

Peneliti: Efektivitas bantuan sosial sangat tergantung akurasi data

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Pingkan Audrine Kosijungan mengingatkan bahwa efektivitas program bantuan sosial bagi masyarakat ...