Tag: kampanye vaksinasi

Afrika Selatan tunda peluncuran vaksin COVID Johnson & Johnson

Afrika Selatan untuk sementara menunda peluncuran vaksin COVID-19 Johnson & Johnson, kata menteri kesehatan pada Selasa (13/4), setelah badan ...

Australia laporkan kasus kedua pembekuan darah Astrazeneca

Australia pada Selasa melaporkan kasus kedua pembekuan darah usai menerima vaksin AstraZeneca, tetapi tidak ada pembatalan vaksinasi lebih lanjut ...

Minyak naik terangkat peluncuran vaksin AS, ketegangan di Timur Tengah

Harga minyak naik pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB), di tengah optimisme atas laju vaksinasi virus corona di Amerika Serikat dan setelah ...

AstraZeneca dan Uni Eropa bicarakan kekurangan pasokan vaksin

AstraZeneca telah melakukan pertemuan yang positif dengan Komisi Eropa pekan lalu, kata perusahaan Inggris-Swedia itu setelah sebuah koran Italia ...

Percepatan vaksinasi Inggris cegah 10.400 kematian hingga akhir Maret

Percepatan vaksinasi COVID-19 di Inggris mencegah 10.000 lebih kematian orang-orang yang berusia di atas 60 tahun hingga akhir Maret, menurut ...

Spanyol berencana memvaksin 53 persen penduduknya hingga akhir Juli

Spanyol mempercepat pelaksanaan vaksinasi COVID-19 dan berencana memvaksin 25 juta warga atau 53 persen pendudukunya hingga akhir ...

India perluas vaksinasi saat lonjakan kedua COVID lampaui pertama

Banyak pemimpin negara bagian India telah meminta Perdana Menteri Narendra Modi untuk memberikan vaksinasi kepada sebagian besar dari ratusan juta ...

Prancis laporkan kenaikan lanjutan pasien ICU COVID-19

Prancis melaporkan pada Sabtu (3/4) bahwa 5.273 orang berada di ruang perawatan intensif (ICU) untuk COVID-19, meningkat 19 dari hari sebelumnya, ...

Varian Inggris sumbang 75 persen dari semua kasus COVID di Turki

Turki melaporkan 180.448 kasus COVID-19 varian Inggris di 81 provinsi, kata Menteri Kesehatan Fahrettin Koca melalui pernyataan pada Rabu ...

Warga Palestina divaksin COVID-19

Seorang pria Palestina menerima vaksin AstraZeneca untuk melawan COVID-19 selama kampanye vaksinasi di Tubas, di Tepi Barat yang diduduki Israel, ...

Presiden Suriah Bashar al-Assad beserta istri sembuh dari COVID-19

Presiden Suriah Bashar al-Assad dan Ibu Negara Asma telah sembuh dari COVID-19 dan terbukti negatif virus corona, menurut Kepresidenan Suriah pada ...

Selandia Baru, UNICEF teken kemitraan dukung vaksinasi di Indonesia

Selandia Baru dan Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) menandatangani kemitraan senilai Rp52 miliar untuk mendukung program vaksinasi ...

Panel ahli Korsel: Vaksin COVID-19 J&J aman dan efektif

Panel ahli Korea Selatan merekomendasikan bahwa vaksin COVID-19 buatan Johnson & Johnson aman dan efektif, demikian kementerian pengawas obat dan ...

Infeksi virus corona di Jerman meningkat

Jumlah infeksi virus corona di Jerman pada Kamis bertambah 22.657 menjadi 2,713 juta infeksi, lonjakan tertinggi sejak 9 Januari, saat negara itu ...

Minyak naik, penguncian Eropa rusak prospek pemulihan permintaan

Minyak naik tipis pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB), ketika harapan peningkatan permintaan akhir tahun ini membantu menahan aksi jual ...