Tag: kampanye pilkada

Pengamanan debat Pilkada, Kapolda Metro pastikan tidak ada ancaman

Polda Metro Jaya memastikan pengamanan debat pertama Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur (Cagub-Cawagub) di Pilkada DKI Jakarta pada Minggu ...

KPU fasilitasi APK dua paslon Bupati dan Wakil Bupati Situbondo

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, memfasilitasi alat peraga kampanye dan bahan kampanye (APK-BK) untuk dua pasangan calon ...

Polres Jayapura siagakan 100 personel dalam tahapan Pilkada 2024

Kepolisian Resor (Polres) Jayapura menyiagakan 100 dalam pentahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024. Sebanyak 100 personel Polres ...

Pakar: MK beri ruang partisipasi masyarakat sipil kawal pilkada

Pakar Hukum Pemilu dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini mengatakan, Mahkamah Konstitusi memberi ruang partisipasi bagi masyarakat ...

Pesan damai Pilkada Sumut, "cinta jagoan tanpa merusak persaudaraan"

Gaung Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024 untuk memilih gubernur/wakil gubernur dan bupati/wakil bupati serta wali kota/wakil wali kota menggema di ...

KPI sosialisasikan SE soal penyiaran kampanye pilkada pada Oktober ini

Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat menargetkan sosialisasi Surat Edaran (SE) KPI Nomor 6 Tahun 2024 tentang pemberitaan, penyiaran, dan iklan ...

Pemkot Jakpus bentuk posko bersama sukseskan Pilkada Jakarta 2024

Pemerintah Kota Jakarta Pusat (Pemkot Jakpus) dan sejumlah pemangku kepentingan terkait membentuk posko bersama untuk menyukseskan pemilihan ...

Bawaslu Kota Malang minta Tebus Murah Sembako dihentikan

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Malang, Jawa Timur meminta  pasangan calon wali kota dan wakil wali kota nomor urut 1 Wahyu ...

Fobhinu siap wujudkan kemenangan telak Khofifah-Emil di Madura

Forum Bhindereh Nusantara (Forbhinu) menyatakan siap mewujudkan kemenangan telak pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur nomor urut 2 Khofifah ...

Dharma kenalkan manfaat Kartu Jakartaku Aman saat kampanye

Calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 2 Komjen Pol Purn Dharma Pongrekun memperkenalkan Kartu Jakartaku Aman kepada masyarakat saat masa ...

Kaesang minta masyarakat lihat rekam jejak calon sebelum memilih

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep meminta masyarakat untuk terlebih dahulu melihat rekam jejak calon wali kota dan wakil ...

Risma siapkan program kesejahteraan bagi para buruh pabrik

Calon Gubernur Jawa Timur nomor urut 3 Tri Rismaharini mempersiapkan program kesejahteraan bagi para buruh pabrik dengan menghitung daerah mana saja ...

MK diminta perjelas sanksi pejabat daerah dan TNI/Polri di UU Pilkada

Mahkamah Konstitusi(MK) diminta untuk memperjelas aturan sanksi pidana dalam Pasal 188 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2015 tentang Pemilihan Gubernur, ...

Pengamat: Kampanye Pilkada Kaltim menarik karena Ibu Kota Nusantara

Pengamat politik dari Universitas Mulawarman (Unmul) Jauchar Berlian berpandangan bahwa kampanye pasangan calon (paslon) pada pemilihan kepala ...

Bawaslu Jakbar ingatkan keikutsertaan ASN dalam kampanye harus pasif

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jakarta Barat mengingatkan bahwa keikutsertaan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam kampanye Pilkada 2024 harus bersifat ...