Tag: kampanye caleg

Polda Riau tetapkan seorang caleg jadi tersangka

Kepolisian Daerah Riau telah menetapkan SS, calon legislator untuk DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ...

Atribut kampanye di sekitar TPS harus dibersihkan

Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mengimbau Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk ikut serta ...

Marzuki: Caleg PD diseleksi ketat

Wakil Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat (PD), Marzuki Alie, mengatakan bahwa belajar dari pengalaman 2009--2014, maka Partai Demokrat menjaring ...

Ada Habibie dalam iklan "Pilih Caleg Perempuan"

Sosok mantan Presiden Baharuddin Jusuf Habibie muncul dalam iklan layanan masyarakat "Pilih Caleg Perempuan" versi "Rapat" yang diluncurkan hari ini ...

Biaya kampanye seorang caleg DPR ditaksir Rp1,18 miliar

Hasil riset Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat Universitas Indonesia (LPEM UI) mengungkapkan bahwa seorang caleg DPR rata-rata harus ...

Panwaslu awasi reses anggota DPRD terdaftar caleg

Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, akan mengawasi masa reses anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah setempat yang ...

Legislator: pemilu masih identik dengan uang

Anggota Komisi III DPR RI Martin Hutabarat menegaskan bahwa pemilu di Indonesia sekarang ini masih identik dengan uang. "Kriteria yang ideal ...

Dana kampanye caleg DPD sentuh Rp500 juta

Pengeluaran dana kampanye calon anggota DPD asal Riau yang tercatat menyentuh angka Rp500 juta alias setengah miliar rupiah.Berikut adalah daftar ...

Caleg tambah dana kampanye untuk bantu korban bencana

Beberapa calon anggota legislatif (caleg) mengaku mengeluarkan dana kampanye tambahan untuk membantu warga daerah pemilihan mereka yang belakangan ...

Panwaslu Malang "obrak-abrik" alat peraga kampanye caleg

Panitia Pengawas Pemilu Kota Malang, "mengobrak-abrik" alat peraga kampanye para calon legislatif yang terpasang di sepanjang jalan protokol dan ...

2.799 alat peraga kampanye langgar aturan di Malang

Sedikitnya 2.799 alat peraga kampanye, baik milik para calon legislatif maupun partai politik yang terpasang di Kota Malang, Jawa Timur, melanggar ...

KPU didukung DPR untuk beri nomor Caleg DPD

Komisi II DPR RI mendukung langkah Komisi Pemilihan Umum (KPU) dalam memberikan nomor bagi calon anggota legislatif (caleg) Dewan Perwakilan Daerah ...

ICW: awasi APBD dipakai kampanye caleg incumbent

Indonesian Corruption Watch (ICW) mengajak masyarakat untuk melakukan pengawasan terhadap APBD yang rawan disalah gunakan untuk kampanye calon ...

Pengamat: PPATK tidak maksimal awasi dana kampanye Pemilu 2014

Pengamat Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi Didik Supriyanto menilai langkah Pusat Pelaporan dan Analisis Transasksi Keuangan tidak akan ...

Jelang Pemilu 2014, biaya kampanye caleg melonjak

Wakil Ketua DPR RI Pramono Anung Wibowo memprediksi biaya kampanye masing-masing calon anggota legislatif DPR RI untuk Pemilu 2014 akan naik ...