Tag: kalah

Erick Thohir jelaskan alasan timnas perlu evaluasi "besar-besaran" usai lawan Jepang

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjelaskan alasan pihaknya mengevaluasi timnas Indonesia setelah kalah 0-4 dari Jepang, pada putaran ketiga kualifikasi ...

Gregoria gagal juarai Kumamoto Masters

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, gagal memenangkan laga final Kumamoto Japan Masters 2024 setelah kalah dari ...

Dukungan suporter membuat Brazil percaya diri hadapi Uruguay

Tim nasional Brazil percaya diri melawan tim tamu Uruguay pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Amerika Selatan (Conmebol), Selasa malam waktu ...

Calvin Verdonk nilai tiga poin lawan Arab Saudi harga mati

Bek timnas Indonesia, Calvin Verdonk, menilai tiga poin dari laga melawan Arab Saudi nandi adalah harga mati. Pada pertandingan kelima kualifikasi ...

Kondisi Adam Szalai stabil setelah tumbang saat melawan Belanda

Pelatih tim nasional Hungaria Marco Rossi menyatakan kondisi asisten pelatih Adam Szalai stabil setelah tumbang di bangku cadangan ketika skuadnya ...

Jalan keluar mengatasi kepadatan lapas dan rutan

Perbincangan tentang lembaga pemasyarakatan (lapas) maupun rumah tahanan negara (rutan) yang penghuninya melebihi daya tampung (overcapacity) kembali ...

Kekalahan timnas Indonesia atas Jepang, lecut motivasi Fajar/Rian

Kekalahan tim nasional sepak bola Indonesia atas Jepang, melecut motivasi pasangan ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhamamd Rian Ardianto untuk ...

Tanggapi kekalahan Indonesia dari Jepang, Menpora: Bangkit Garuda

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo menginginkan agar Timnas Indonesia bisa bangkit untuk memenangkan laga selanjutnya setelah kalah dari ...

MenEkraf ajak santri sebarkan pesan positif melalui konten digital

Menteri Ekonomi Kreatif (MenEkraf) Teuku Riefky Harsya mengajak para santri meningkatkan peran dan kontribusi dalam menyebarkan pesan-pesan positif ...

LPPD Jatim dorong mahasiswa doktoral semangat buat karya ilmiah

Lembaga Pengembangan Pesantren dan Diniyah (LPPD) Jawa Timur mendorong mahasiswa doktoral dan mahasantri Ma’had Aly Marhalah Tsaniyah (program ...

Afgan hingga Anggun tampil meriahkan konser tunggal Isyana Sarasvati

Deretan musisi kolaborator, mulai dari Afgan, GAC, Vidi Aldiano, Mahalini hingga Anggun C. Sasmi tampil memeriahkan konser tunggal Isyana Sarasvati ...

Terpopuler, lima juta PMI ilegal hingga Jokowi kampanye Pilkada

Sejumlah berita populer kemarin yang juga menarik disimak pada Minggu, ada lebih dari lima juta pekerja migran Indonesia (PMI) ilegal bekerja di luar ...

Menekraf luncurkan program kreasi di dayah Mudi Mesra Bireuen Aceh

Menteri Ekonomi Kreatif (Menekraf) Teuku Riefky Harsya resmi meluncurkan program "Kreatif Santri Indonesia" (Kreasi) di dayah ...

Petrokimia Gresik selangkah lagi rebut tiket grand final Livoli

Juara bertahan putri Petrokimia Gresik Pupuk Indonesia tinggal selangkah lagi memastikan tiket grand final Livoli Divisi Utama 2024 setelah menyapu ...

Awal yang berat bagi Kevin Diks bersama timnas Indonesia

Pemain timnas Indonesia Kevin Diks menjalani debut kurang memuaskan bersama tim Garuda setelah mendapatkan cedera dalam kekalahan dengan skor 0-4 ...