Tag: jumantik

Jakarta Barat andalkan program bersih jentik setiap Jumat

Pemerintah Kota Jakarta Barat (Pemkot Jakbar) mengandalkan program lingkungan berupa bersih dari jentik nyamuk setiap Jumat per pekan guna mencegah ...

Pemkot Jaksel minta warga patuhi prosedur saat pengasapan DBD

Pemerintah Kota Jakarta Selatan (Pemkot Jaksel) meminta warga untuk mematuhi prosedur ketika hendak melakukan pengasapan (fogging) untuk mencegah ...

Warga Jakbar diingatkan untuk bisa PSN mandiri demi cegah DBD

Pemerintah Kota Jakarta Barat (Pemkot Jakbar) mengingatkan warga untuk dapat aktif melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) mandiri demi mencegah ...

Warga Jaksel diminta rajin lakukan pemberantasan sarang nyamuk

Pemerintah Kota Jakarta Selatan (Pemkot Jaksel) meminta warga di daerah itu untuk rajin melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) karena hal itu ...

Kemenkes: Waspadai siklus pelana kuda pada penderita Dengue

Kementerian Kesehatan RI mengimbau masyarakat mewaspadai siklus pelana kuda pada penderita Dengue di tengah peningkatan kasus selama peralihan ke ...

Pemerintah tingkatkan upaya pengendalian penularan dengue

Pemerintah meningkatkan upaya pencegahan dan pengendalian penularan virus dengue di seluruh daerah pada masa peralihan musim kemarau ke musim ...

Pemkot Jaktim ajak warga antisipasi DBD dengan jadi jumantik mandiri

Pemerintah Kota Jakarta Timur  mengajak  warga untuk ikut mencegah penyebaran penyakit demam berdarah dengue (DBD) dengan menjadi juru ...

Sudinkes Jakut imbau warga cek darah ke lab untuk antisipasi DBD

Kepala Suku Dinas Kesehatan (Sudinkes) Jakarta Utara dr Lysbeth Regina Pandjaitan mengimbau warga yang mengalami demam agar segera mengecek darah ke ...

Angka kesakitan DBD di Pasar Rebo tertinggi di Jakarta Timur

Angka kesakitan atau "incidence rate" (IR) demam berdarah dengue (DBD) di Kecamatan Pasar Rebo menjadi yang paling tinggi di Jakarta ...

BPJAMSOSTEK jangkau pulau terluar penuhi cakupan universal

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK, sesuai amanat yang diemban, menjangkau pulau terluar untuk memenuhi ...

Festival Wanita Merdeka gelar layanan pemeriksaan kanker serviks

Festival Wanita Merdeka di Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan menggelar layanan pemeriksaan gratis kanker serviks dan kanker payudara ...

PSI: Banyak kader dasawisma belum terima dana operasional enam bulan

Anggota DPRD DKI Jakarta Eneng Malianasari mengungkapkan, banyak kader dasawisma belum menerima dana operasional lebih dari enam ...

Kepadatan penduduk alasan DBD di Jakarta Selatan melonjak

Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Selatan menyampaikan kepadatan penduduk menjadi alasan kasus demam berdarah dengue (DBD) tergolong ...

Kecamatan Pasar Minggu catat kasus DBD tertinggi di Jakarta Selatan

Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Selatan (Sudinkes Jaksel) menempatkan Pasar Minggu sebagai kecamatan dengan kasus demam berdarah ...

Cegah DBD, Pemkab Pandeglang canangkan gerakan desa bebas jentik

ANTARA - Pemkab Pandeglang, melalui Dinas Kesehatan setempat melaksanakan rapat koordinasi pembentukan desa Bebas Jentik, Rabu (27/7). Rapat ...