Tag: jenderal tni

TNI AD kerahkan 130 ribu personel jaga jalannya Pilkada 2024

Jajaran TNI Angkatan Darat (AD) menyiagakan 130 ribu personel untuk menjaga berjalannya proses Pilkada 2024 di seluruh wilayah ...

TNI/Polri bersama tokoh lintas agama di Bali adakan doa sukses Pilkada

Komando Daerah Militer IX/Udayana, Kepolisian Daerah Bali, dan jajaran TNI/Polri bersama tokoh lintas agama di Bali mengadakan doa bersama untuk ...

Kapolri-Panglima ingatkan masyarakat jaga persatuan dalam pilkada

Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengingatkan masyarakat untuk ...

TNI AL kerahkan 19.000 prajurit dukung pengamanan Pilkada 2024

TNI Angkatan Laut mengerahkan sebanyak 19.000 prajurit untuk mendukung kelancaran pendistribusian logistik Pilkada 2024 dan membantu Polri menjaga ...

KSAD tinjau kapal dikirim ke Papua untuk program ketahanan pangan

Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak memeriksa kesiapan kapal ADRI XLIX yang akan dikirim ke wilayah Kodam ...

Pemprov Sumbar uji kontijensi bencana gempa dan tsunami

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Barat (Sumbar) melakukan pengujian kontijensi bencana tsunami seiring dengan perubahan sejumlah ...

Kemarin, beberapa gunung alami erupsi hingga bantuan untuk Lewotobi

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di Tanah Air di sepanjang Minggu (17/11), di antaranya, Warga diharapkan mewaspadai guguran lava Gunung ...

Panglima TNI kirim bantuan sosial untuk korban erupsi Gunung Lewotobi

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto bersama istrinya Evi Agus Subianto mengirimkan bantuan sosial untuk pemenuhan kebutuhan para korban erupsi ...

Bantuan dari Panglima TNI langsung disalurkan ke pengungsi Lewotobi

ANTARA - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto bersama istri, sekaligus Ketua Umum Dharma Pertiwi dan Ketua Ikatan Kesejahteraan Keluarga TNI ...

Puncak Latgabma Keris Woomera latihan penembakan amunisi tajam

Puncak Latihan Gabungan Bersama Keris Woomera 2024 antara TNI dan Angkatan Pertahanan Australia (Australian Defense Force/ADF) dengan latihan ...

Harta kekayaan Muhamad Herindra Ketua BIN berdasarkan data LHKPN

Letjen TNI Purn. Muhamad Herindra telah menduduki posisi sebagai Ketua Badan Intelijen Negara (BIN) dalam Kabinet Merah Putih pimpinan Presiden ...

Kemarin, Prabowo terima PM Australia-59 menteri dan wamen lapor LHKPN

Berbagai peristiwa politik pada hari Jumat (15/11) yang menjadi sorotan, mulai dari Presiden RI Prabowo Subianto menerima kunjungan Perdana Menteri ...

TNI kerahkan satuan siber batasi akses judol meski tidak 100 persen

Satgas Pencegahan, Pemantauan, dan Penindakan Pelanggaran Prajurit TNI mengerahkan satuan sibernya baik yang ada di Mabes TNI maupun di markas besar ...

KSAD kunker ke Korem 181/PVT Sorong

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak melakukan kunjungan kerja ke Korem 181/PVT dalam rangka memberikan penguatan kepada ...

TNI AD sebut ajang AARM untuk perkuat hubungan dengan negara ASEAN

Wakil Kepala Staf TNI AD, Letnan Jenderal TNI Tandyo Budi, mengatakan, keikutsertaan TNI AD dalam ajang kompetisi menembak ASEAN Armies Rifle Meet ...