Tag: jakmania

Thomas Doll: Persija tak boleh beri ruang untuk Persita

Pelatih Persija Thomas Doll mengatakan bahwa timnya tak boleh memberikan ruang untuk Persita pada laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2022-2023, Rabu ...

Evaluasi robohnya pagar JIS perlu dilakukan secara komprehensif

Komisi B DPRD DKI Jakarta menyatakan, evaluasi terhadap robohnya pagar pembatas penonton di tribun sisi utara Jakarta International Stadium (JIS) ...

JIS perkuat struktur pagar pembatas penonton

PT Jakarta Propertindo (Perseroda) memperkuat struktur pagar pembatas penonton di Jakarta International Stadium (JIS) dan kejadian robohnya ...

Persija raih kemenangan pertama setelah bungkam Persis 2-1

Tim Persija Jakarta meraih kemenangan pertamanya di musim kompetisi Liga 1 Indonesia musim 2022/2023 setelah membungkam Persis Solo 2-1 di Stadion ...

Jakpro sampaikan kronologi robohnya pagar pembatas JIS

BUMD Provinsi DKI Jakarta, PT Jakarta Propertindo (Perseroda) menyampaikan kronologi robohnya pagar pembatas penonton sesaat sebelum ...

Robohnya pagar stadion kita

Karya sastra terkenal 'Robohnya Surau Kami' dari budayawan Ali Akbar Navis yang terbit pada 1956 merupakan refleksi dan otokritik tentang ...

Anggota DPRD minta Pemprov DKI evaluasi Jakpro dan kontraktor JIS

Anggota DPRD DKI Jakarta Anggara Wicitra Sastroamidjojo meminta Pemprov DKI mengevaluasi pengelola JIS yakni Jakpro dan pihak kontraktor menyusul ...

Pagar tribun JIS roboh diduga karena semangat Jakmania

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menduga pagar pembatas tribun penonton di Jakarta International Stadium (JIS) roboh karena semangat para ...

Pemprov DKI evaluasi JIS setelah pembatas roboh saat peresmian

Pemprov DKI mengevaluasi sarana dan prasarana Jakarta International Stadium (JIS) setelah salah satu bagian pagar pembatas tribun penonton roboh saat ...

Polisi cek video viral keributan suporter bola di Stasiun Jatinegara

Polisi melakukan pengecekan terhadap beredarnya video viral keributan suporter sepakbola di Stasiun Jatinegara, Jakarta Timur, pada Minggu ...

Pagar roboh, kualitas JIS diminta untuk diperiksa menyeluruh

Anggota DPRD DKI Jakarta Gilbert Simanjuntak meminta kualitas sarana dan prasarana di Jakarta International Stadium (JIS) diperiksa menyeluruh ...

DKI kemarin, evaluasi keamanan JIS hingga Citayam Fashion Week pindah

Lima berita terpopuler seputar di DKI Jakarta kemarin,  yakni evaluasi keamanan Jakarta International Stadium hingga Citayam Fashion Week ...

Hanif apresiasi dukungan Jakmania di JIS usai Persija kalah di Bali

Gelandang Persija Hanif Sjahbandi mengapresiasi dukungan suporter The Jakmania saat Macan Kemayoran berlaga kontra Chonburi FC di Jakarta ...

Hanif Sjahbandi bersyukur Jakarta jadi "rumah" JIS dan SUGBK

Gelandang Persija Hanif Sjahbandi bersyukur Provinsi DKI Jakarta kini menjadi "rumah" dua stadion megah, dengan kapasitas lebih dari 75 ...

The JakMania minta Jakpro evaluasi keamanan penonton di dalam JIS

Ketua Umum The Jakmania, Dicky Sumarno meminta PT Jakarta Propertindo (Perseroda) melakukan evaluasi dan menyiapkan berbagai hal terkait ...