Tag: jaga netralitas

Jenderal Andika serah terima jabatan Panglima TNI ke Laksamana Yudo

Jenderal TNI Andika Perkasa secara resmi melakukan serah terima jabatan (Sertijab) Panglima TNI kepada Laksamana TNI Yudo Margono melalui upacara ...

Kemarin, Jokowi lantik Panglima TNI hingga perkiraan puncak arus mudik

Beragam peristiwa bidang politik terjadi di Indonesia pada Senin (19/12), mulai dari Jokowi lantik Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI, ...

Laksamana Yudo sebut masa jabatan hanya setahun bukan kendala

Laksamana TNI Yudo Margono mengatakan masa jabatannya sebagai panglima TNI, yang singkat hanya selama setahun, sebelum pensiun pada November 2023 ...

Jokowi tegaskan kandidat kasal dari jenderal bintang tiga TNI AL

Presiden Joko Widodo mengungkapkan calon kepala Staf TNI Angkatan Laut (kasal), yang akan menggantikan Laksamana Yudo, merupakan jenderal bintang ...

Presiden Jokowi instruksikan Yudo Margono jaga netralitas TNI

Presiden Joko Widodo memerintahkan Panglima TNI Laksamana Yudo Margono untuk menjaga netralitas pasukannya, khususnya saat menghadapi tahun politik ...

Kejagung ingatkan Kajati Papua hadirkan kejaksaan yang profesional

Wakil Jaksa Agung Sunarta mengingatkan Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Papua Witono yang baru dilantik, agar dapat bertugas menghadirkan kejaksaan ...

KASN: 174 instansi pemerintah sudah dengan baik terapkan sistem merit

Sebanyak 174 instansi pemerintah memperoleh kategori sangat baik dan baik berdasarkan hasil penilaian implementasi sistem merit pada manajemen ...

Komisi I sebut "fit and proper test" calon panglima TNI tunggu Bamus

Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafid menyebutkan pelaksanaan uji kelayakan dan kepatutan atau "fit and proper test" calon panglima TNI ...

DPR soroti objektivitas TNI di tahun politik saat uji kelayakan

Anggota Komisi I DPR RI Rizki Aulia Natakusumah mengatakan pihaknya akan menyoroti objektivitas TNI dalam menghadapi tahun politik saat uji kelayakan ...

Pengamat harap Laksamana Yudo jaga netralitas TNI

Pengamat militer dan intelijen Susaningtyas Kertopati mengharapkan agar Laksamana TNI Yudo Margono yang dipilih sebagai calon tunggal Panglima TNI ...

DPR: Penunjukan Yudo Margono hak prerogatif presiden

Anggota Komisi I DPR TB Hasanuddin mengatakan penunjukan Kepala Staf TNI Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono sebagai calon tunggal ...

KASN refleksikan sistem merit dalam manajemen ASN

Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) menggelar forum konsultasi publik dengan tema "Refleksi Membangun Sistem Merit" dalam rangka ...

Ketua KASN : Gorontalo masuk zona kuning netralitas ASN

Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) RI Agus Pramusinto mengatakan berdasarkan peta pelanggaran netralitas ASN, Provinsi Gorontalo termasuk 10 ...

Pemkab Batang minta ASN jaga netralitas di Pemilu 2024

Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, meminta pada aparatur sipil negara maupun tenaga honorer bisa menjaga netralitas pada pelaksanaan Pemilihan ...

Ketua KASN ingatkan ASN tetap jaga netralitas pada Pemilu 2024

Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) Agus Pramusinto mengingatkan kepada seluruh ASN untuk menjaga netralitas di tahun politik pada Pemilu 2024 ...