Tag: jaga inflasi

Pemprov NTB utamakan ketersediaan bahan pokok untuk jaga inflasi

ANTARA - Dinas Perdagangan Provinsi NTB terus memantau ketersediaan dan harga bahan kebutuhan pokok, terutama saat memasuki bulan Ramadhan seperti ...

BPS catat inflasi Jakarta 0,09 persen dipicu penurunan harga BBM

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi DKI Jakarta pada Januari 2023 sebesar 0,09 persen secara bulanan (month to month/ mtm) atau lebih ...

Inflasi DKI terkendali karena langkah TPID DKI saat Natal-Tahun Baru

Bank Indonesia Kantor Perwakilan DKI menyebutkan bahwa inflasi di Jakarta terkendali di angka 0,55 persen secara bulanan (month to month/mtm) karena ...

Mendagri: Perketat upaya memonitor pengendalian harga barang

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian memandang perlu pemerintah daerah (pemda) memperketat upaya memonitor pengendalian harga ...

Pemkot Jaktim temukan produk kedaluarsa saat sidak makanan

Pemerintah Kota Jakarta Timur menemukan beberapa produk kedaluarsa saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) ketahanan pangan di supermarket. Wali ...

TPID tekankan pentingnya jaga inflasi dan ketahanan pangan Jakarta

Rapat Koordinasi tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) dengan Satgas Ketahanan Pangan menekankan pentingnya menjaga pergerakan inflasi dan ketahanan ...

Moeldoko ingatkan Mentan optimalkan cuaca tingkatkan produksi pangan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengingatkan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo dan semua pihak terkait untuk mengoptimalkan kondisi cuaca ...

LPEM UI: BI ada ruang naikkan suku bunga 50 bps jaga stabilitas rupiah

Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) FEB UI menyatakan Bank Indonesia (BI) masih memiliki ruang menaikkan suku bunga BI-7 Day ...

Kalbar gencarkan gerakan tanam cabai untuk kendalikan inflasi

Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat bersama dengan pemerintah kabupaten dan kota terus menggencarkan Gerakan Tanam Cabai untuk mendukung Gerakan ...

Ini saran Bapanas kepada kepala daerah untuk jaga inflasi

ANTARA - Ketua Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi menyebut pertumbuhan ekonomi Indonesia harus lebih tinggi dari inflasi. Untuk itu ...

Mentan apresiasi Sultra tingkatkan produktivitas petani padi

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (YSL) mengapresiasi Pemerintah Sulawesi Tenggara dan Pemerintah Kabupaten Kolaka Timur yang memacu petani padi ...

Mentan minta petani champion cabai-bawang merah jaga inflasi pangan

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meminta kepada Petani Champion cabai dan bawang merah untuk menjaga inflasi pangan melalui produksi pertanian ...

BI perkirakan inflasi akhir 2022 lebih rendah, di bawah 6,3 persen

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo memperkirakan inflasi secara tahunan sampai akhir 2022 berada di bawah 6,3 persen atau lebih ...

Ekonom nilai investasi perlu diarahkan ke sektor padat karya

Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede menyampaikan perlunya investasi diarahkan ke sektor padat karya di tengah agresifnya kebijakan moneter, ...

Ekonom : BI punya ruang naikkan suku bunga hingga level 5 persen

Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman mengatakan Bank Indonesia (BI) masih memiliki ruang untuk menaikkan suku bunga Bank Indonesia-7 Day Reverse Repo ...