Tag: ismail sabri yaakob

Malaysia menerima vaksin sinovac

Pemerintah Malaysia menerima pengiriman vaksin Sinovac dari China di Bandara KLIA, Sabtu, setelah seminggu sebelumnya menerima vaksin Pfizer-BioNTech ...

Vaksin Sinovac dijadwalkan tiba di KLIA Sabtu

Pengiriman tahap pertama vaksin COVID-19 Sinovac ke Malaysia dijadwalkan tiba di Bandara Internasional Kuala Lumpur (KLIA) Sabtu (27/2) pada jam ...

2.079 pekerja warga asing di Malaysia positif COVID-19

Pemerintah Malaysia menyatakan sebanyak 99.163 pekerja warga negara asing telah menjalani ujian saringan COVID-19 yang melibatkan 3.536 sedangkan ...

Malaysia perpanjang PKPP hingga 31 Maret 2021

Pemerintah Malaysia melanjutkan Perintah Kawalan Pergerakan Pemulihan (PKPP) di seluruh negara bagian dalam rangka membendung pandemi COVID-19 yang ...

Malaysia izinkan masuk mahasiswa internasional kecuali Inggris

Pemerintah Malaysia setuju mengizinkan mahasiswa internasional untuk masuk negara tersebut terhitung 1 Januari 2021 kecuali Inggris. Menteri ...

Malaysia tak denda WNA dengan visa kedaluwarsa selama PKP

Menteri Pertahanan Malaysia Datuk Seri Ismail Sabri Yaakob mengatakan pemerintah tidak akan mengambil tindakan hukum terhadap orang asing yang masa ...

PM Muhyiddin didorong pulihkan ekonomi Malaysia

Anggota Partai Barisan Nasional (BN) yang berada di Kabinet Perikatan Nasional (PN) menyatakan dukungannya terhadap pemerintahan Perdana Menteri Tan ...

Asrama pekerja pabrik sarung tangan terbesar di-isolasi

Asrama pekerja pabrik sarung tangan karet terbesar di dunia, Top Glove di Klang, Negara Bagian Selangor, Malaysia, di-isolasi atas perintah kawalan ...

Pembatasan sosial bakal diterapkan di Selangor, KL dan Putrajaya

Pemerintah Malaysia akan menerapkan pembatasan sosial, Perintah Kawalan Pergerakan Bersyarat (PKPB), di Negara Bagian Selangor, Wilayah Persekutuan ...

Menlu RRC bakal kunjungi Malaysia

Menteri Luar Negeri Malaysia Dato’ Seri Hishammuddin Tun Hussein akan menerima lawatan Penasihat Negara merangkap Menteri Luar Negeri Republik ...

Malaysia hanya izinkan kunjungan menteri ke atas

Pemerintah Malaysia memutuskan hanya menerima kunjungan resmi menteri ke atas untuk lawatan pemimpin luar negeri ke negaranya saat ...

Malaysia umumkan larangan perjalanan ke dan dari Sabah

Majelis Keamanan Nasional (MKN) telah mengumumkan pelarangan perjalanan ke dan dari Negara Bagian Sabah yang mulai berlaku pukul 24.01 pada 3 Oktober ...

Kampanye Pemilu Sabah dibatasi 30 orang

Pemerintah Malaysia membatasi kampanye Pemilu di Negera Bagian Sabah hanya dihadiri 30 orang untuk mencegah penularan wabah ...

Malaysia longgarkan aturan larangan masuk bagi WNI

Malaysia yang sempat memberlakukan larangan masuk terhadap warga dari 23 negara termasuk Indonesia untuk mengantisipasi penyebaran COVID-19, kini ...

Malaysia masih larang aktivitas klub malam

Menteri Pertahanan Malaysia Datuk Seri Ismail Sabri Yaakob menegaskan aktivitas klub malam (pub) dan private party (pesta pribadi) masih masuk daftar ...