Tag: inflasi

IHSG ditutup melemah ikuti bursa kawasan Asia dan global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis sore ditutup turun mengikuti pelemahan bursa saham kawasan Asia dan ...

Rupiah menguat 27 poin, analis: Tidak ada sentimen khusus

Analis mata uang Lukman Leong mengatakan tidak ada sentimen khusus yang mendorong penguatan nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar Amerika Serikat ...

Ekonom UI: Terobosan ekonomi harus dapat dikomunikasikan dengan baik

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) Dr. Teguh Dartanto menyatakan terobosan-terobosan ekonomi yang dilakukan pemerintah ...

Pefindo : Kebutuhan refinancing korporasi masih tinggi di kuartal IV

Kepala Divisi Pemeringkatan Non-Jasa Keuangan 1 PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) Martin Pandiangan menyampaikan bahwa kebutuhan refinancing ...

Merancang model pembangunan yang inklusif

Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, menghadapi tantangan unik dalam proses pembangunan. Dengan lebih dari 16.000 pulau dan ...

Rupiah melemah karena kekhawatiran investor jelang Pilpres AS

Analis mata uang Lukman Leong mengatakan pelemahan rupiah dipengaruhi kekhawatiran investor menjelang Pemilihan Presiden Amerika Serikat (AS) ...

TMMIN nilai semua teknologi perlu diterapkan percepat penurunan emisi

Wakil Presiden Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), Bob Azam menilai semua teknologi yang dapat menurunkan emisi perlu ...

BCA: Daya beli rakyat pengaruhi pertumbuhan ekonomi 8 persen

Presiden Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Jahja Setiaatmadja mengatakan daya beli masyarakat harus ditingkatkan dan terjaga karena dapat ...

BCA: Tim ekonomi Presiden Prabowo dukung pertumbuhan sektor perbankan

Presiden Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Jahja Setiaatmadja meyakini tim ekonomi pemerintahan Presiden dan Wakil Presiden RI Prabowo Subianto ...

BI kembangkan ekosistem perikanan lewat teknologi rumpon ijuk dari UTU

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Aceh melakukan pengembangan ekosistem perikanan di wilayah perairan Kabupaten Aceh Barat melalui implementasi ...

IHSG ditutup melemah tipis di tengah penguatan mayoritas bursa kawasan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu sore, ditutup melemah tipis di tengah penguatan mayoritas bursa saham kawasan ...

IMF pertahankan proyeksi pertumbuhan global 2024 di 3,2 persen

Dana Moneter Internasional (IMF) pada Selasa (22/10) mempertahankan proyeksi pertumbuhan global untuk 2024 di angka 3,2 persen, konsisten dengan ...

Mukomuko terima bantuan benih bawang dari Kementrian Pertanian

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mukomuko, Provinsi Bengkulu, tahun 2024 menerima bantuan benih bawang merah sebanyak 3,5 ton dari Kementerian Pertanian ...

KPU DKI larang pendukung cagub - cawagub bawa anak ke lokasi debat

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta tetap komitmen untuk melarang pendukung calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada DKI Jakarta 2024 dan ...

KPU DKI tak ubah segmen debat kedua Pilkada DKI Jakarta 

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta tak mengubah segmen pada debat kedua Pilkada DKI Jakarta pada 27 Oktober  yakni tetap berjumlah enam ...