Tag: inflasi bps

BPS sebut bensin picu inflasi capai 5,95 persen

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono menyebutkan bahwa bensin menjadi pemicu inflasi hingga mencapai 5,95 persen pada September 2022 ...

BPS : Sektor transportasi picu inflasi September

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono menyatakan kelompok pengeluaran sektor transportasi merupakan pemicu terjadinya inflasi pada ...

BI perkirakan inflasi Juli capai 0,55 persen, disumbang cabai rawit

Bank Indonesia (BI) memperkirakan inflasi sebesar 0,55 persen pada Juli 2022, berdasarkan Survei Pemantauan Harga (SPH) pada minggu ketiga Juli 2022, ...

BPS: Cabai merah penyumbang inflasi terbesar pada Juni 2022

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono menyebutkan cabai merah menjadi komoditas penyumbang terbesar inflasi pada Juni 2022 yang mencapai ...

BPS catat inflasi Juni 2022 capai 0,61 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi sebesar 0,61 persen secara bulanan (mtm) pada Juni 2022 atau adanya kenaikan Indeks Harga Konsumen (IHK) ...

BPS catat inflasi 0,66 persen pada Maret 2022

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi sebesar 0,66 persen pada Maret 2022 atau adanya kenaikan Indeks Harga Konsumen (IHK) dari 108,24 pada ...

BPS sebut inflasi sepanjang 2021 capai 1,87 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Desember 2021 sebesar 0,57 persen atau ada kenaikan pada Indeks Harga Konsumen (IHK) dari 107,5 ...

3 kota di Banten sumbang inflasi tertinggi pada Oktober 2021

ANTARA - Badan Pusat Statistik (BPS) Banten, Senin (1/11), merilis bahwa tiga kota menjadi penyumbang inflasi tertinggi di provinsi itu pada Oktober ...

BPS catat inflasi 0,12 persen pada Oktober 2021

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi sebesar 0,12 persen (month-to-month/mtm) pada Oktober 2021 atau terjadi kenaikan terhadap Indeks Harga ...

BPS sebut cabai rawit dorong inflasi Juli 2021

Badan Pusat Statistik (BPS) menyebutkan kenaikan harga komoditas cabai rawit yang masuk dalam kelompok pengeluaran makanan, minuman dan tembakau ...

BPS beri sinyal daya beli membaik

Badan Pusat Statistik (BPS) memberi sinyal bahwa daya beli masyarakat mulai membaik karena salah satu indikatornya yakni inflasi komponen inti tumbuh ...

BPS: Inflasi 2020 hanya 1,68 persen, ini inflasi terendah

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Desember 2020 mencapai 0,45 persen dan sepanjang tahun 2020 inflasi mencapai 1,68 ...

Inflasi Kota Malang indikasikan optimistis pertumbuhan ekonomi

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Malang Azka Subhan Aminurridho mengemukakan tumbuhnya daya beli masyarakat diharapkan dapat memicu ...

BPS: Inflasi capai 0,28 persen di bulan November 2020 

  ANTARA- Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat laju inflasi pada bulan November 2020 sebesar 0,28 persen. Angka tersebut lebih tinggi ...

BPS catat inflasi 0,07% selama Oktober

ANTARA - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada Oktober 2020 mencapai 0,07 persen, tingkat inflasi Januari-Oktober 2020 sebesar 0,95 ...