Tag: industri kecil menengah

Dapat Pembebasan Bea Masuk, PT Multay Internasional Indonesia Ekspor Meja Senilai Ratusan Juta Rupiah

Semarang (ANTARA) – PT Multay International Indonesia, perusahaan penerima fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) Industri Kecil Menengah ...

Penjabat Gubernur Gorontalo harap kain karawo menembus pasar global

Penjabat Gubernur Gorontalo Rudy Salahuddin berharap kain khas dari daerah  ini, yaitu karawo dapat terus menjadi primadona dan mampu menembus ...

Perajin Gorontalo ikut pelatihan diversifikasi produk kain karawo

Sebanyak 20 perajin yang terdiri dari 13 perancang dan tujuh pelaku industri kecil menengah (IKM) mengikuti pelatihan tentang diversifikasi produk ...

Kemenperin dorong pemenuhan standardisasi sanitasi depot air minum

Kementerian Perindustrian mendorong pelaku industri air minum dalam kemasan untuk memenuhi standardisasi sanitasi depot air minum (DAM) guna menjaga ...

Kemenperin pacu IKM pangan penuhi standar mutu guna perluas ekspor

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mendorong pelaku industri kecil menengah (IKM) di sektor pangan untuk memenuhi standar mutu dan keamanan guna ...

Kemenperin bantu perbaikan kemasan produk IKM lewat klinik desain

Kementerian Perindustrian memberikan fasilitas bantuan perbaikan desain merek dan kemasan produk industri kecil menengah (IKM), melalui program ...

Menperin sebut wirausaha industri berperan penting pacu ekonomi

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan para pelaku wirausaha dari industri kecil menengah (IKM) memiliki peranan ...

Menguatkan ekonomi lokal dari keterampilan menganyam rotan

Tangan Makda Pelipus ulet memilin rotan ke kanan dan kiri membentuk seperti jaring laba-laba. Perempuan berusia 35 tahun ini sedang berlatih membuat ...

Kemenperin ajak IKM manfaatkan potensi belanja pemerintah lewat P3DN

Kementerian Perindustrian mengajak pelaku industri kecil menengah (IKM) untuk memanfaatkan potensi belanja pemerintah lewat program Peningkatan ...

Kemenperin pacu transformasi ekonomi digital lewat Tech Link Summit

Kementerian Perindustrian mendorong transformasi ekonomi digital dengan mengajak kolaborasi antara pelaku industri dan badan usaha rintisan yang ...

Devisa ekspor Bali melonjak jadi 4,1 juta dolar AS pada Juni 2024

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai Bali, NTB, dan NTT mencatat devisa ekspor Bali pada Juni 2024 mencapai 4,1 juta dolar Amerika Serikat ...

Kemenperin dorong penggunaan pewarna alam batik guna tarik minat Gen Z

Kementerian Perindustrian mendorong para pelaku industri kecil menengah (IKM) di sektor kerajinan batik untuk menggunakan pewarna alam ramah ...

Kemenperin pacu wirausaha baru di pesantren lewat Santripreneur

Kementerian Perindustrian mendorong pertumbuhan pelaku industri atau wirausaha baru (WUB) di lingkungan pesantren, dengan memanfaatkan sumber daya ...

Bapanas dorong sagu jadi bagian integral ketahanan pangan nasional

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mendorong salah satu sumber daya lokal sagu agar bisa menjadi bagian integral ketahanan pangan nasional selain ...

Refleksi Hari Koperasi, mewujudkan koperasi sebagai ekosistem UMKM

Bagi mereka yang sulit percaya koperasi sebagai entitas bisnis yang menjanjikan, bisa berkaca pada dua koperasi terbesar di dunia yakni Groupe Credit ...