Tag: idf

Hizbullah tembak jatuh pesawat nirawak Israel di Lebanon selatan

Kelompok bersenjata Lebanon Hizbullah mengatakan pada Minggu (21/4) bahwa mereka telah menembak jatuh sebuah drone atau pesawat nirawak Israel di ...

Ribuan wisatawan ikut nikmati festival durian di Trenggalek 

Lebih dari seribu wisatawan dari berbagai daerah, dan sebagian mancanegara, ikut menikmati durian gratis yang dibagikan dalam gelaran Internasional ...

Airlangga harap konflik Iran-Israel tidak menimbulkan efek lanjutan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto berharap serangan balasan yang dilakukan Israel ke Iran tidak menimbulkan efek ...

Uni Eropa: Ada tanda deeskalasi setelah serangan Israel ke Iran

Uni Eropa melihat adanya "tanda-tanda deeskalasi" di Timur Tengah, kata juru bicara kebijakan luar negeri Uni Eropa Peter Stano pada ...

Israel serang Iran, Sekjen PBB kutuk siklus tindakan pembalasan

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres mengutuk siklus pembalasan yang sedang berlangsung antara Israel dan Iran serta mengimbau masyarakat ...

Menteri ESDM tegaskan pasokan migas aman di tengah konflik Iran-Israel

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif kembali menegaskan bahwa pasokan minyak dan gas (migas) masih aman di tengah konflik ...

Iran: krisis berakhir jika Israel stop operasi militer di Palestina

Duta Besar Iran untuk Moskow Kazem Jalali menyebut bahwa meningkatnya ketegangan di Timur Tengah saat ini dapat diselesaikan jika Israel ...

Media Iran laporkan ledakan di dekat Bandara Isfahan, Iran

Media Iran melaporkan pada Jumat bahwa terdengar ledakan di dekat bandara kota Isfahan di Iran, sebagaimana dikutip dari Sputnik. Laporan tersebut ...

Desa Israel diserang Hizbullah, enam orang terluka

Sedikitnya enam orang terluka di desa Arav Arav al-AramSha di Israel utara akibat serangan pesawat nirawak dan roket oleh kelompok ...

Qatar hubungi Saudi tekankan de-eskalasi hindari konflik di kawasan

Emir Qatar Tamim bin Hamad Al-Thanin, Selasa (16/4), membahas upaya memperkuat hubungan kedua negara, dan de-eskalasi konflik di kawasan ...

Uni Eropa kini tak bisa tetapkan IRGC sebagai organisasi teroris

Uni Eropa saat ini tidak mempunyai alasan untuk menetapkan Korps Garda Revolusi Islam (IRGC) Iran sebagai organisasi teroris, kata kepala kebijakan ...

PM Netanyahu: Israel akan balas Iran dengan bijak, bukan emosional

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan bahwa Israel akan membalas serangan drone dan rudal Iran secara bijak, bukan secara ...

CIA minta Turki jadi mediator atasi konflik Iran-Israel

Direktur Badan Intelijen Pusat (CIA) Amerika Serikat William Burns menelepon Direktur Organisasi Intelijen Nasional Turki Ibrahim Kalin dan ...

Iran luncurkan serangan rudal dan drone skala besar ke Israel

Serangan gabungan yang melibatkan puluhan rudal balistik dan ratusan drone dari Iran memicu peringatan serangan udara di seluruh Israel pada Minggu ...

Iran konfirmasi tembakkan drone, rudal ke Israel

Iran mengonfirmasi telah meluncurkan puluhan pesawat nirawak (drone) dan rudal ke arah Israel di tengah meningkatnya ketegangan antara kedua ...