Tag: icw

Dewas KPK pelajari laporan ICW atas dugaan pelanggaran etik Firli

Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih mempelajari laporan Indonesia Corruption Watch (ICW) terkait dugaan pelanggaran kode ...

KPK tegaskan tetap cari tersangka Harun Masiku

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan tetap mencari eks Caleg PDIP Harun Masiku (HAR), tersangka kasus suap pengurusan pergantian antarwaktu ...

KPK minta Pemprov NTB selesaikan aset bermasalah di Gili Trawangan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (Pemprov NTB) menerbitkan Surat Kuasa Khusus (SKK) kepada ...

ICW laporkan Firli Bahuri dan Karyoto ke Dewan Pengawas KPK

Indonesia Corruption Watch (ICW) melaporkan Ketua KPK Firli Bahuri dan Deputi Penindakan KPK Karyoto ke Dewan Pengawas atas dugaan pelanggaran kode ...

ICW dorong publik bijak dalam Pilkada 2020

Kepatuhan hukum di Pilkada 2020 menjadi hal yang paling serius dalam pesta demokrasi. Apalagi, pelaksanaannya di masa pandemi COVID-19 yang ...

Hakim tolak keberatan Pinangki Malasari

Majelis hakim pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta menolak keberatan yang diajukan mantan Kepala Sub-Bagian Pemantauan dan Evaluasi II ...

Jaksa minta hakim lanjutkan pemeriksaan Pinangki

Jaksa penuntut umum (JPU) pada Kejaksaan Agung meminta majelis Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta untuk melanjutkan pemeriksaan dalam ...

Wakil Ketua KPK persilakan publik nilai sendiri polemik mobil dinas

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron mempersilakan publik menilai sendiri perihal polemik pengadaan mobil dinas untuk ...

Ada apa selama setahun UU KPK versi revisi?

Undang-undang No. 19 tahun 2019 tentang Perubahan UU Komisi Pemberantasan Korupsi telah genap berlaku selama satu tahun. Kementerian Hukum dan HAM ...

Laode M Syarif: Pengadaan mobil dinas di KPK kurang pantas

Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) 2015-2019 Laode M Syarif menyatakan pengadaan mobil dinas untuk pimpinan, dewan pengawas, dan ...

Gandeng artis, Cawalkot Azizah sosialisasikan 7 program unggulan

Calon Wali Kota Tangerang Selatan, Siti Nur Azizah, menggandeng artis Jane Shalimar dalam mensosialisasikan tujuh program unggulan kepada masyarakat ...

Dewas KPK tak tahu ada usulan pengadaan mobil dinas

Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (Dewas KPK) tidak mengetahui adanya usulan pengadaan mobil dinas jabatan untuk pimpinan, dewas, dan ...

Dewas KPK tolak pemberian fasilitas mobil dinas

Ketua Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (Dewas KPK) Tumpak Hatorangan Panggabean menyatakan pihaknya menolak pemberian fasilitas mobil ...

ICW ingatkan soal kesederhanaan terkait pengadaan mobil dinas di KPK

Indonesia Corruption Watch (ICW) mengingatkan nilai-nilai integritas Komisi Pemberantasan Korupsi, salah satunya kesederhanaan terkait dengan ...

ICW: Pilkada tak langsung bukan solusi cegah korupsi

Peneliti Indonesian Corruption Watch (ICW) Almas Sjafrina menilai pelaksanaan pilkada tak langsung bukanlah solusi ampuh mencegah korupsi kepala ...