Tag: hpp gabah

Bapanas optimistis stok beras 300 ribu ton tercukupi hingga Lebaran

Badan Pangan Nasional (Bapanas) optimistis stok beras Nasional sebesar 300 ribu ton terjaga untuk konsumsi dalam negeri hingga Hari Raya Idul Fitri ...

Kemarin, stok pangan jelang Puasa hingga RI siap hadapi sentimen SVB

Berbagai peristiwa ekonomi telah diberitakan Kantor Berita ANTARA pada Rabu (15/3), mulai dari Mendag pastikan stok pangan tercukupi jelang Puasa ...

Pemerintah naikkan HPP, umumkan HET terbaru gabah dan beras

ANTARA - Pemerintah melalui Badan Pangan Nasional, Rabu (15/3), mengumumkan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) dan Harga Eceran Tertinggi (HET) terbaru ...

Pakar: Dampak El Nino terhadap pertanian harus diantisipasi sejak dini

Pakar pertanian dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Prof. Totok Agung Dwi Haryanto mengingatkan dampak fenomena El Nino terhadap ...

Pemerintah resmi naikkan HPP gabah kering panen menjadi Rp5.000 per kg

Pemerintah resmi menaikkan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) gabah kering panen di tingkat petani menjadi Rp5.000 per kg dari HPP sebelumnya Rp4.200 ...

Pemerintah umumkan HET beras medium terbaru Rp10.900 per kg di Jawa

Pemerintah melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengumumkan harga eceran tertinggi (HET) terbaru untuk beras medium sebesar Rp 10.900 per ...

Bapanas sebut Bulog lakukan perbaikan hadapi panen raya

Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi menyampaikan Perum Bulog telah melakukan sejumlah perbaikan untuk ...

Presiden Jokowi lakukan panen raya di Kabupaten Ngawi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan panen raya padi di areal persawahan Desa Kartoharjo, Kecamatan Ngawi, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, Sabtu ...

Ganjar dukung Indonesia jadi lumbung pangan dunia

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendukung skema dan simulasi pemerintah sebagai upaya menjadikan Indonesia sebagai lumbung pangan ...

Bapanas minta Bulog dan usaha penggilingan padi perkuat sinergi

Badan Pangan Nasional (Bapanas) meminta Perum Bulog dan pelaku usaha penggilingan padi untuk memperkuat sinergi untuk meningkatkan serapan beras pada ...

Mentan berharap petani percepat tanam padi

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berharap petani yang sudah panen segera percepat penanaman padi mumpung masih ada air sehingga tanamannya tidak ...

Jaga daya saing, Bapanas cabut aturan batas atas harga gabah dan beras

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencabut Surat Edaran Nomor 47/TS.03.03/K/02/2023 tentang Harga Batas Atas Pembelian Gabah atau Beras guna menjaga ...

Mentan SYL canangkan percepatan tanam usai puncak panen raya

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) mencanangkan percepatan penanaman padi seusai puncak panen raya pada April 2023, karena persediaan airnya ...

Presiden Jokowi minta harga beras wajar

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) meminta harga beras wajar, baik di tingkat petani, pedagang maupun di masyarakat. "Kita ...

Jokowi harap budi daya udang di Kebumen jadi contoh bagi daerah lain

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengatakan tambak budi daya udang di Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, yang telah memiliki manajemen modern dapat ...