Tag: hpn

Akademisi: HPN jadi komitmen wartawan bersikap netral jelang Pemilu

Akademisi Universitas Latansa Mashiro (Unilam) Rangkasbitung Mochamad Husen menyatakan Hari Pers Nasional (HPN) menjadikan komitmen bagi wartawan ...

Kampanye hari terakhir di dua tempat, Ganjar: Banyak orang ingin hadir

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengatakan antusiasme masyarakat yang ingin menghadiri kampanye akbar pada hari terakhir masa ...

HPN 2024, Ganjar: Mudah-mudahan semua menjadi paham ada kebebasan pers

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo mengucapkan selamat Hari Pers Nasional (HPN) 2024 kepada seluruh awak media di Indonesia. Ganjar ...

HPN 2024, Wakil Wali Kota bogor ingatkan peran kolaborasi pers

ANTARA - Insan Pers di Kota Bogor bersama pemkot Bogor merayakan Peringatan Hari Pers Nasional 2024 di Kantor PWI Kota Bogor, Kecamatan Tanah Sareal ...

HPN 2024, Bupati Manokwari: Pers berperan jaga keseimbangan informasi

Bupati Manokwari, Provinsi Papua Barat, Hermus Indou menyatakan pers dan jurnalis punya peran yang krusial untuk menjaga keseimbangan informasi, ...

HPN 2024, Kaesang ingatkan perhatikan kesejahteraan wartawan

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menyampaikan ucapan selamat Hari Pers Nasional (HPN) 2024 kepada seluruh insan pers ...

Sambut HUT ke-78 PWI, Menkominfo tegaskan peran sentral pers

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi menyatakan pers nasional memiliki peran sentral dalam sejarah Bangsa Indonesia, salah satunya ...

Menag harap pers terus cerahkan umat dan perkuat kerukunan

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan ucapan selamat Hari Pers Nasional (HPN) 2024 dan berharap pers Indonesia terus berkembang ...

Menteri KIM apresiasi peran pers Indonesia seiring HPN 2024

Para Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) menyampaikan apresiasi atas peran insan pers nasional bagi bangsa dan negara, seiring peringatan Hari Pers ...

Pemkot Jayapura: Keberadaan pers sangat strategis dalam berbagai aspek

Pemerintah Kota (Pemkot) Jayapura Papua menyebutkan keberadaan dan peran pers sangat strategis dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat luas ...

PWI Surakarta: Kemitraan penting untuk perkembangan pers

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Surakarta Jawa Tengah menyatakan kemitraan dengan berbagai pihak penting terjalin untuk perkembangan pers ke ...

Kemkominfo: Pers berperan jaga Pemilu damai dan transisi kepemimpinan

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan pers memiliki peranan penting dalam menjaga Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 agar berlangsung damai dan ...

Komunitas wartawan Labuan Bajo gelar HPN 2024 di desa wisata

Sejumlah wartawan di Labuan Bajo yang tergabung dalam Perhimpunan Wartawan Manggarai Barat (PWMB) menggelar berbagai kegiatan dalam rangka Hari Pers ...

Pemkab Pamekasan dan PWI bersinergi wujudkan pemilu damai

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pamekasan bersinergi dalam berupaya mewujudkan pemilu damai 2024 dengan ...

Ketua Forum Pemred: Pers tidak kalah dengan media sosial 

Ketua Forum Pemimpin Redaksi (Pemred), Arifin Asydhad mengatakan keberadaan pers melalui media arus utama tidak akan ditinggalkan meski kebiasaan ...