Tag: hari raya idul adha

DKPP Bintan Kepri fasilitasi surat keterangan kesehatan hewan kurban

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) memfasilitasi penerbitan surat keterangan kesehatan ...

Pertamina jamin stok LPG bersubsidi di Padang selama libur Idul Adha

PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara (Sumbagut) menjamin pasokan elpiji di Kota Padang, Sumatera Barat, tersedia untuk memenuhi ...

Upaya Dinas Pangan Sumbar jaga kestabilan harga jelang Idul Adha

ANTARA - Dinas Pangan Provinsi Sumatera Barat, lewat Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Distribusi Pasokan dan Akses Pangan, menggelar Gerakan ...

Pertamina: Stok BBM subsidi di Aceh dipastikan aman selama Idul Adha

PT Pertamina Patra Niaga Sales Area Retail Aceh memastikan distribusi bahan bakar minyak (BBM) subsidi jenis pertalite di Provinsi Aceh, selama libur ...

Dispertan Kudus tidak menemukan ternak dengan penyakit berbahaya

Dinas Pertanian Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, dalam pengawasan menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 H hingga pekan ...

Gubernur Kalteng instruksikan pelaksanaan pasar murah berbagai daerah

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran menginstruksikan pelaksanaan pasar murah dari pemerintah provinsi yang menjangkau berbagai ...

KAI Bandung tambah perjalanan tujuan Jakarta-Solo antisipasi Idul Adha

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 2 Bandung, Jawa Barat, menambah tiga perjalanan kereta api (KA) tujuan Jakarta dan Solo, untuk mengantisipasi ...

Babel menambah pasokan 23 ton bawang merah jelang Idul Adha

Para distributor bawang merah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) menambah 23 ton bawang merah, untuk mengantisipasi lonjakan permintaan ...

Pemkot Jaktim kerahkan 83 petugas guna pastikan hewan kurban sehat

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur melepas 83 petugas pemeriksa kesehatan hewan kurban untuk memastikan hewan kurban di wilayahnya dalam ...

Pemprov Babel memastikan stok beras cukup sambut Idul Adha

Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Pemprov Babel) memastikan stok beras mencukupi untuk memenuhi permintaan masyarakat dalam menyambut ...

Berkurban tanpa mengorbankan keselamatan Bumi

Berkurban menjadi salah satu yang dianjurkan bagi umat Islam pada Hari Raya Idul Adha dan hari Tasyriq (11,12, dan 13 Zulhijjah),  sebagaimana ...

Pertamina jamin pasokan LPG bersubsidi di Lampung

Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera bagian selatan memastikan stok dan penyaluran LPG tabung 3 kilogram (kg) melalui agen dan pangkalan tetap ...

Tiga pameran di museum Jakarta Juni ini, ada "Biang Kerok"

Badan layanan umum Indonesian Heritage Agency (IHA) memberikan tiga pameran seni di museum-museum kawasan Jakarta yang bisa menjadi pilihan bagi para ...

DP2 Makassar temukan seratus lebih hewan kurban tak layak

Tim Dinas Pertanian dan Perikanan (DP2) Kota Makassar yang menurunkan 100 orang petugas menemukan 192 ekor hewan kurban yang dijual pedagang di Kota ...

Pemprov Sumut imbau warga beli hewan kurban yang memiliki SKKH

Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara mengimbau masyarakat agar membeli hewan kurban yang memiliki Surat Keterangan Kesehatan Hewan ...