Tag: harga cpo

Luhut: Audit perusahaan sawit segera dimulai

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan audit terhadap perusahaan-perusahaan minyak kelapa ...

Harga TBS sawit di Mukomuko Bengkulu turun hingga Rp200/kilogram

Harga pembelian Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit di sejumlah pabrik minyak kelapa sawit di Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, turun hingga ...

Harga CPO Jambi kembali turun, menjadi Rp11.070/kilogram

Harga minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) di Jambi pada periode 3-9 Juni 2022 kembali mengalami penurunan senilai Rp410 dari Rp11.480 menjadi ...

Harga TBS masih anjlok, dua pekan belum ada pengapalan ekspor CPO

Sejak Presiden Jokowi mencabut larangan ekspor minyak sawit mentah (CPO) dan produk turunannya pada 23 Mei lalu, harga tandan buah segar sawit (TBS) ...

Harga sawit Riau turun Rp27,01/Kg

Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit Riau umur 10-20 tahun periode 1-7 Juni 2022 tercatat sebesar Rp2.666,44/Kg atau menurun sebesar Rp27,01 kg ...

Harga sawit di Mukomuko masih stabil

Dinas Pertanian Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, menyatakan meskipun penjualan minyak mentah kelapa sawit atau crude palm oil (CPO) dari daerah ...

Teladan Prima Agro raup laba bersih Rp295,6 miliar pada kuartal I-2022

Emiten agribisnis PT Teladan Prima Agro Tbk meraup laba bersih pada kuartal I-2022 sebesar Rp295,6 miliar, naik 488,2 persen dibandingkan periode ...

Pabrik di Belitung mulai beli sawit petani

Sejumlah pabrik kelapa sawit di Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, mulai membeli hasil panen kelapa sawit milik petani mandiri ...

Ketua Komisi DPR minta harga CPO tidak dilepas ke mekanisme pasar

Ketua Komisi VII DPR Sugeng Suparwoto meminta pengaturan harga minyak sawit mentah (CPO) sebaiknya tidak dilepas ke mekanisme pasar, karena kehadiran ...

Mengapa Kaltara kian rawan banjir?

Banjir di Kalimantan Utara hakikatnya bukan perkara baru. Pasalnya kawasan pemukiman sejak ratusan tahun silam di daerah itu memang berada di ...

Harga CPO Jambi naik Rp824, jadi di atas Rp12.000 per kilogram

Harga minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) di Jambi pada periode 20-26 Mei 2022 mengalami kenaikan cukup signifikan senilai Rp824 per kilogram ...

CIPS: Pencabutan larangan ekspor CPO strategis pulihkan ekonomi

Lembaga kajian Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) menilai kebijakan pemerintah mencabut larangan ekspor crude palm oil (CPO) yang ...

Mendag cabut aturan larangan ekspor CPO

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mencabut Peraturan Menteri Perdagangan (Kemendag) Nomor 22 Tahun 2022 Tentang Larangan Sementara Ekspor Crude Palm ...

Produksi CPO bulan Maret naik, ekspor menurun

Produksi Crude Palm Oil (CPO) dan Palm Kernel Oil (PKO) pada bulan Maret naik dibandingkan bulan Februari masing-masing sebesar 277 ribu ton dan 39 ...

BUMN Pangan perlu perkuat kerja sama dengan petani sawit

Anggota Komisi VI DPR RI Amin Ak menyatakan, Holding BUMN Pangan perlu untuk lebih memperkuat kerja sama dengan petani sawit dalam rangka memperbaiki ...