Tag: hak pendidikan

KD: Hari Kartini jadi spirit perempuan RI berkontribusi bagi bangsa

Anggota Komisi IX DPR RI Kris Dayanti menilai momentum peringatan Hari Kartini menjadi semangat atau spirit bagi perempuan di Indonesia untuk ...

Tim ahli PBB kecam penghancuran sistem pendidikan Gaza oleh Israel

Kelompok ahli independen Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengecam keras penghancuran sistem pendidikan Palestina secara sistematis yang dilakukan ...

KND: Perguruan tinggi harus beri tiket afirmasi bagi siswa disabilitas

Komisi Nasional Disabilitas (KND) mengharuskan perguruan tinggi untuk memberikan tiket afirmasi bagi para siswa disabilitas pada setiap seleksi masuk ...

KND sayangkan SNBP PTN 2024 belum mengafirmasi siswa disabilitas

Komisi Nasional Disabilitas (KND) menyayangkan proses Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) 2024 untuk perguruan tinggi negeri (PTN) vokasi belum ...

Indonesia masukkan isu pendidikan dan kesehatan perempuan dalam CSW68

Pemerintah Indonesia memasukkan isu terkait hak pendidikan dan hak kesehatan bagi perempuan dan anak perempuan ke dalam dokumen hasil Sidang ...

KND: Sedikit aduan bukan berarti minim kasus diskriminasi disabilitas

Komisi Nasional Disabilitas (KND) menegaskan sedikitnya aduan yang masuk bukan berarti sedikit pula jumlah kasus diskriminasi yang dialami oleh para ...

IAKN Ambon wujudkan pendidikan inklusif bagi penyandang disabilitas

Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Ambon, Provinsi Maluku, berkomitmen mewujudkan pendidikan inklusif bagi penyandang disabilitas dalam ...

KND berharap universitas perbanyak program studi terkait disabilitas 

Komisi Nasional Disabilitas (KND) berharap perguruan tinggi dapat membuka lebih banyak program studi yang berkaitan dengan keberagaman kebutuhan ...

Golkar dukung DKI wujudkan sekolah gratis demi akses pendidikan merata

Fraksi Golkar DKI Jakarta mendukung upaya Pemerintah Provinsi (Pemprov DKI) untuk mewujudkan sekolah gratis demi akses pendidikan yang merata dan ...

Legislator ingatkan sekolah gratis untuk warga tak mampu bersekolah

Anggota Komisi E DPRD DKI Basri Baco mengingatkan pentingnya penyelenggaraan sekolah gratis bagi siswa dari keluarga tak mampu untuk bersekolah ...

Save the Children siapkan bantuan bagi korban banjir di Sumbar

Save the Children Indonesia bersama Jemari Sakato menyiapkan berbagai bantuan bagi korban banjir dan tanah longsor di Kabupaten Pesisir Selatan, ...

Komisi X minta Kemendikbudristek bentuk satgas cegah perundungan

Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda meminta Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) turun tangan dengan membentuk ...

Polisi ungkap tradisi dan pengungkapan geng jadi motif perundungan

Resor Metro Tangerang Selatan Kota mengungkap motif perundungan siswa di sekolah internasional di kawasan Serpong, Tangerang Selatan yakni ...

Pihak sekolah diminta tetap beri hak pendidikan anak terlibat bullying

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak meminta pihak SMA di Serpong, Tangerang, Banten, tetap memberikan hak pendidikan bagi ...

Anggota DPR ingatkan pentingnya peran orang tua cegah perundungan

Anggota Komisi X DPR RI Desy Ratnasari mengingatkan kepada masyarakat mengenai pentingnya peran orang tua dalam mencegah perundungan yang melibatkan ...