Tag: haji 2022

Wamenag sapa jamaah calon haji di pemondokan ingatkan jaga kesehatan

Wakil Menteri Agama RI yang juga Naib Amirul Hajj Zainut Tauhid Sa'adi menyapa jamaah calon haji di hotel tempat mereka menginap untuk memastikan ...

Tim kesehatan kampanyekan istirahat hadapi puncak haji di Armuzna

Tim kesehatan terus mengkampanyekan kepada jamaah calon haji agar beristirahat tiga hari dari beraktivitas di luar hotel untuk persiapan menghadapi ...

91.106 calhaj Indonesia sudah diberangkatkan ke Tanah Suci

Kantor Urusan Haji (KUH) RI mencatat hingga Sabtu (2/7) tengah malam, sebanyak 91.106 jamaah calon haji (calhaj) Indonesia sudah diberangkatkan ke ...

Kloter terakhir Embarkasi Makassar dilepas ratusan pengantar

ANTARA - Kelompok terbang (Kloter) 19 yang merupakan kloter terakhir Embarkasi Makassar dilepas Ketua PPIH Embarkasi Makassar, H Khaeroni, ...

Dirjen: Jelang Armuzna isi kegiatan yang tingkatkan imunitas

Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama RI Hilman Latief mengimbau kepala sektor dan pembimbing ibadah untuk membuat ...

Sebanyak 1.600 calhaj visa mujamalah terlapor ke Kemenag

Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama RI Hilman Latief mengatakan saat ini ada sekitar 1.600-1.700 calon haji dengan ...

Pembimbing: Haji akbar jangan hanya dimaknai saat wukuf

Pembimbing Ibadah Daerah Kerja (Daker) Mekkah mengatakan puncak haji 2022 pada 9 Dzulhijjah bertepatan dengan Jumat 8 Juli atau disebut haji ...

Kemenag: 46 calhaj bervisa tak resmi sudah dipulangkan ke Tanah Air

Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama RI Hilman Latief mengatakan sebanyak 46 calon haji furoda yang menggunakan visa ...

Kloter terakhir Embarkasi Surabaya transit di Palembang

ANTARA - Sebanyak 251 jamaah calon haji asal Jawa Timur yang yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 38 Embarkasi Surabaya berangkat ke Tanah ...

Naib Amirul Hajj: Ke depan lebih selektif berangkatkan jamaah haji

Naib Amirul Hajj sekaligus Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa'adi berharap ke depan agar lebih selektif memberangkatkan jamaah calon haji ...

Jamaah haji sakit diberi terapi kolaborasi medis dan spiritual

Jamaah calon haji yang sakit dan dirawat di Kantor Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Mekkah diberi terapi yang menggabungkan perawatan secara medis dan ...

Tim Amirul Hajj imbau jamaah haji jaga kesehatan jelang puncak haji

Naib Amirul Hajj Zainut Tauhid Sa'adi mengimbau jamaah calon haji Indonesia untuk menjaga kesehatan karena cuaca di Arab Saudi yang panas agar ...

Kloter pamungkas haji embarkasi Surabaya ke Tanah Suci Sabtu malam

Kelompok terbang pamungkas jamaah calon haji Embarkasi Surabaya dijadwalkan berangkat ke Tanah Suci dari Bandara Internasional Juanda pada Sabtu ...

Berangkat haji tapi sedih, ini alasan Khofifah

ANTARA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa akan berangkat menunaikan ibadah haji, melalui Embarkasi Jakarta, Sabtu (1/7). Namun, dia ...

Kloter terakhir jamaah Embarkasi Makassar diberangkatkan ke Tanah Suci

Kelompok terbang (kloter) terakhir jamaah dari daerah Embarkasi Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, diberangkatkan menuju ke Tanah Suci pada ...