Tag: gubernur papua

Penjabat Gubernur ajak umat Kristiani wujudkan pilkada damai di Papua

Penjabat Gubernur Papua Ramses Limbong mengajak umat Kristiani di daerahnya untuk berperan aktif mewujudkan pilkada damai. Ramses ...

Gubernur ingatkan pemkab di Papua Barat realisasikan dana Pilkada 2024

Penjabat Gubernur Papua Barat Ali Baham Temongmere mengingatkan tujuh pemerintah kabupaten (pemkab) di provinsi tersebut untuk merealisasikan dana ...

PKB mengusung Willem Wandik-Aloysius Giyai pada Pilkada Papua Tengah

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengusung pasangan Willem Wandik dan Aloysius Giyai pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah ...

Gubernur Papua sebut MRP bagian dari mitra

Penjabat Gubernur Papua Ramses Limbong menyebutkan Majelis Rakyat Papua (MRP) merupakan bagian dari mitra kerja Pemerintah setempat, karena itu ...

Papua targetkan 42 medali emas PON XXI Aceh–Sumut

ANTARA - Penjabat Gubernur Papua Ramses Limbong melepas Kontingen Papua yang akan berlaga di PON XXI Aceh-Sumut 2024 dengan mengirimkan sebanyak 325 ...

Gubernur Papua minta pengelola perbatasan selesaikan hibah BMN

Penjabat Gubernur Papua Ramses Limbong meminta pengelola perbatasan agar segera menyelesaikan administrasi hibah Barang Milik Negara (BMN) untuk ...

Pemprov Papua Tengah hadirkan plat nomor kendaraan dengan kode "PT"

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah menghadirkan plat nomor registrasi kendaraan dengan kode “PT” yang mana hal ini merupakan ...

Pemprov Papua hibahkan kendaraan operasional bagi pelaku usaha IKM

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua menyerahkan satu unit kendaraan operasional sebagai hibah bagi pelaku usaha industri kecil dan menengah (IKM) ...

Mentan sebut pertanian Merauke langkah menuju lumbung pangan dunia

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyatakan bahwa pengembangan pertanian di Kabupaten Merauke, Provinsi Papua Selatan yang dilakukan ...

Papua Tengah luncurkan plat nomor kendaraan bermotor berkode PT

ANTARA - Pemerintah Provinsi Papua Tengah meluncurkan Nomor Registrasi Kendaraan Bermotor berkode PT untuk wilayah Papua Tengah, di Aula Kantor ...

BI Papua sebut transaksi UMKM selama Feskop 2024 capai Rp1 miliar

Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Provinsi Papua mengatakan, transaksi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Festival Kopi (Feskop) 2024 ...

HUT ke-79 RI, Pj Gubernur harap pembangunan di Papua terus berlanjut

ANTARA - Upacara peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia di Provinsi Papua, berpusat di lapangan Mandala, Kota Jayapura, ...

Pemprov hadirkan pesawat Trans Nusa kado HUT ke-79 RI di Papua Tengah

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah menghadirkan pesawat Trans Nusa jenis PK-TJA Aircraft Comac ARJ21-700 di Bandar Udara Douw ...

PLN Papua sukses hadirkan listrik di Festival Lembah Baliem

PT PLN Unit Induk wilayah Papua dan Papua Barat sukses menghadirkan listrik tanpa berkedip pada kegiatan Festival Budaya Lembah Baliem yang telah ...

Pj Gubernur Papua lantik Pj Bupati Jayapura dan Pj Bupati Sarmi

ANTARA - Penjabat Gubernur Papua, Ramses Limbong resmi melantik Penjabat Bupati Jayapura Samuel Siriwa dan Penjabat Bupati Sarmi Imam Djuniawal, ...