Tag: gubernur bi

BI targetkan transaksi Repo capai Rp30 triliun

Bank Indonesia (BI) menargetkan transaksi Repurchase Agreement (Repo) mencapai Rp30 triliun per hari pada 2030 dengan mulai beroperasinya Central ...

BI: Central Counterparty di pasar uang dan valas mulai beroperasi

Bank Indonesia (BI) mengatakan Central Counterparty untuk Pasar Uang dan Valuta Asing (CCP PUVA), sebagai lembaga yang menjalankan kliring dan ...

BI gelar GNPIP perkuat stabilitas pasokan pangan di wilayah Sulampua

Bank Indonesia (BI) bersama pemerintah pusat dan daerah menyelenggarakan Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP) Wilayah Sulawesi, ...

BI dan BNM perbarui perjanjian swap bilateral dalam mata uang lokal

Bank Indonesia (BI) dan Bank Negara Malaysia (BNM) sepakat memperbarui perjanjian swap bilateral dalam mata uang lokal (Local Currency Bilateral Swap ...

BI ajak investor di Tiongkok berinvestasi di Indonesia

Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Doni P Joewono mengajak investor di Tiongkok untuk memanfaatkan peluang investasi di Indonesia, khususnya pada ...

KJRI Shanghai dan BI promosikan mekanisme "Local Currency Settlement"

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Shanghai dan Bank Indonesia (BI) mempromosikan pemanfaatan Local Currency Settlement (LCS) atau ...

BI masih perkirakan pertumbuhan ekonomi RI 4,7-5,5 persen pada 2024

Bank Indonesia (BI) masih memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2024 sebesar 4,7-5,5 persen dan 4,8-5,6 persen pada tahun ...

Perry Warjiyo lanjut menjadi Ketua Umum ISEI periode 2024-2027

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo kembali ditunjuk menjadi Ketua Umum Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI), yang berarti melanjutkan masa ...

ISEI sebut infrastruktur hingga hilirisasi fondasi kuat ekonomi RI

Ketua Umum Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) sekaligus Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan pembangunan infrastruktur, ...

ISEI soroti 5 tantangan ekonomi yang perlu diantisipasi

Ketua Umum Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) Perry Warjiyo mengatakan terdapat lima tantangan ekonomi ke depan yang perlu ...

Gubernur BI optimistis dengan kinerja pertumbuhan ekonomi RI

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menyambut dengan optimistis kinerja pertumbuhan ekonomi Indonesia yang dianggap menunjukkan tren ...

BI susun 5 arah bauran kebijakan guna jaga stabilitas ekonomi

Bank Indonesia (BI) menyusun lima arah bauran kebijakan moneter, makroprudensial dan sistem pembayaran untuk menjaga stabilitas dan mendukung ...

BI yakin kredit perbankan bakal melanjutkan pertumbuhan tinggi

Bank Indonesia (BI) optimistis kredit perbankan bakal melanjutkan tren pertumbuhan yang tinggi meski sedikit melambat pada Agustus ...

BI sebut transaksi QRIS tumbuh capai 217,33 persen

Bank Indonesia (BI) menyebutkan transaksi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) tumbuh hingga mencapai 217,33 persen dalam setahun ...

BI: Rupiah terus menguat seiring naiknya aliran masuk modal asing

Bank Indonesia (BI) menyebutkan nilai tukar rupiah terus menguat seiring dengan meningkatnya aliran masuk modal asing. “Nilai tukar rupiah ...