Tag: gerakan nasional

Pemkot Metro jalin kerja sama dengan Brebes kembangkan bawang merah

Pemerintah Kota (Pemkot) Metro Lampung menjalin kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, untuk pengembangan komoditas bawang merah ...

Pemerintah gelar Pawai Budaya Reog Ponorogo akhir pekan ini

Pemerintah akan menggelar Pawai Budaya Reog Ponorogo di Jakarta pada Minggu, akhir pekan ini, sebagai upaya mendorong pengusulan dan pengakuan ...

Ekonom sarankan BI tahan suku bunga di 5,75 persen guna jaga inflasi

Ekonom Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat FEB Universitas Indonesia (LPEM FEB UI) Teuku Riefky merekomendasikan Bank Indonesia (BI) ...

Menilik upaya KKP dalam memanfaatkan komoditas kelautan perikanan

Kata hilirisasi kerap kali digaungkan pemerintah Indonesia sebagai keniscayaan dalam memanfaatkan sumber daya alam (SDA) yang melimpah di bumi ...

Irjen Kementan dorong gereja bangun sektor pertanian

Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Pertanian (Kementan) Jan S. Maringka mengatakan pihaknya mendorong gereja untuk aktif berpartisipasi ...

Kemenkominfo putus akses 14.297 situs produk keuangan ilegal

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) telah memutus akses terhadap 14.297 laman situs dan aplikasi yang memuat konten berisi ...

Pangdam XIV/Hsn majukan "food estate" untuk atasi inflasi

Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Totok Imam Santoso memajukan pertanian dan peternakan guna mendukung kegiatan pengendalian inflasi ...

Akademisi nilai pelaku bisnis harus "go digital" demi perluas bisnis

Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Hasanuddin Alem Febri Sonni menilai pelaku bisnis di Indonesia selayaknya sudah harus go digital, masuk ke platform ...

Mengubah kulit kayu terap menjadi produk "fashionable" layak jual

Pulau Borneo menyimpan kekayaan alam yang luar biasa, salah satunya pohon terap atau tarap yang diklaim hanya bisa ditemui di ...

Pemprov Sulsel tambah area tanam 80.619 ha hadapi dampak el nino

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menambah area tanam padi seluas 80.619 hektare (ha) untuk menghadapi dampak El Nino yang menyebabkan ...

Kemkominfo tingkatkan kecakapan digital anak muda untuk Indonesia Emas

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) fokus meningkatkan kecakapan digital anak-anak muda yang akan menjadi penerus bangsa dan ...

Literasi digital bekal perangi kejahatan keuangan berbasis digital

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setadi mengatakan program literasi digital menjadi cara Kementerian Komunikasi dan ...

Kominfo: "Indonesia Spice Up the World" tunjukkan keragaman kuliner

Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Usman Kansong mengatakan program Indonesia ...

Wamenkominfo ajak Pramuka berperan dalam gerakan literasi digital

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Wamenkominfo) Nezar Patria mengajak para anggota Pramuka di Indonesia, khususnya generasi muda, untuk ...

Gernas Bangga Berwisata Indonesia

Foto udara pengunjung berwisata di Pantai Amal Lama, Tarakan, Kalimantan Utara, Minggu (20/8/2023). Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan ...