Tag: gencatan senjata

Senator AS ajukan undang-undang blokir penjualan senjata ke Israel

Senator Bernie Sanders pada Rabu mengatakan bahwa ia memperkenalkan undang-undang untuk memblokir penjualan senjata AS senilai lebih dari 20 miliar ...

Sekjen PBB: Dunia tidak dapat membiarkan Lebanon menjadi seperti Gaza

Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, pada Rabu (25/9) menyatakan bahwa dunia tidak dapat membiarkan Lebanon menjadi Gaza berikutnya, dan ...

Prancis, AS upayakan gencatan senjata Israel-Lebanon

Prancis dan Amerika Serikat (AS) akan segera mengumumkan rencana gencatan senjata sementara selama 21 hari pada konflik Israel-Lebanon yang akan ...

Jerman: Konflik Israel-Hizbullah "tidak boleh meningkat lebih jauh"

Kanselir Jerman Olaf Scholz pada Rabu mengatakan bahwa konflik antara Israel dan Hizbullah "tidak boleh meningkat" di tengah risiko ...

Sejuta warga Palestina butuh tempat berteduh menjelang musim dingin

Pelapor khusus Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk hak atas perumahan pada Rabu (25/9) mengatakan sebanyak satu juta warga Palestina di Jalur Gaza ...

Kelompok hak sipil Muslim AS minta Menlu Blinken mundur

Dewan Hubungan Amerika-Islam (CAIR) pada Selasa meminta Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken untuk mundur menyusul adanya laporan bahwa dia telah ...

Puluhan warga tewas akibat pertikaian suku di Pakistan barat laut

Puluhan warga tewas dalam serangkaian pertikaian suku di barat laut Pakistan selama lima hari terakhir sebelum kedua suku yang bertikai mencapai ...

Inggris kirim 700 tentara ke Siprus, siaga evakuasi warga dari Lebanon

Perdana Menteri Inggris, Keir Starmer, pada Selasa (24/9) mengatakan sedang mengerahkan 700 tentara ke pangkalan militer Inggris di Siprus untuk ...

Pada sidang PBB, Presiden baru Iran terbuka untuk bahas soal nuklir

Presiden Iran Masoud Pezeshkian pada pidato di Sidang Umum ke-79 PBB, Selasa (24/9), menyatakan kesediaan negaranya untuk membahas dengan pihak-pihak ...

Mediator Israel-Hamas belum sepakat karena penundaan negosiasi

Mediator antara pihak Israel dan gerakan Palestina Hamas masih jauh dari mencapai kata sepakat soal gencatan senjata karena kedua belah pihak menunda ...

Presiden Turki: Hamas kelompok perlawanan yang pertahankan wilayahnya

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada Selasa menegaskan bahwa Hamas adalah kelompok perlawanan yang sedang mempertahankan wilayahnya dan bukanlah ...

Rahmon: Solusi konflik Palestina-Israel bukan dengan cara militer

Presiden Tajikistan Emomali Rahmon dalam pidatonya kepada Sidang Umum ke-79 PBB di New York, Selasa (24/9) mengatakan bahwa penyelesaian ...

Warga Gaza antre bantuan pangan di Kota Khan Younis

Sejumlah anak Palestina menunggu bantuan pangan di Kota Khan Younis, Jalur Gaza selatan, Selasa (24/9/2024). Menurut Kementerian Kesehatan di Gaza, ...

Irak serukan rapat darurat pemimpin Arab untuk hentikan agresi Israel

Perdana Menteri Irak, Mohammad Shia Al-Sudani, pada Senin (23/9) menyerukan pertemuan darurat para pemimpin Arab di New York di sela-sela Sidang Umum ...

Rusia kritik sidang DK PBB menyoal Ukraina di tengah krisis Gaza

Duta Besar Rusia Vassily Nebenzia mengkritik Dewan Keamanan PBB karena mengadakan sidang tingkat tinggi mengenai Ukraina di tengah meningkatnya ...