Tag: genangan di jalan

Sudin SDA siagakan pompa untuk antisipasi banjir di Jalan Gaya Motor

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara menyiagakan sejumlah pompa untuk mengantisipasi genangan di Jalan Gaya Motor, Kelurahan Sungai Bambu, ...

Tujuh pompa di Jaksel dipastikan berfungsi antisipasi musim hujan

Suku Dinas Bina Marga Kota Jakarta Selatan memastikan kesiapan rumah pompa di setiap wilayah berfungsi baik dan siap untuk mengantisipasi musim hujan ...

Sepekan, PSBB transisi hingga banjir dan longsor Ciganjur

Selama sepekan, kanal berita Metro ANTARA menyajikan seputar PSBB transisi Jakarta setelah kasus penyebaran COVID-19 melambat, hingga banjir dan ...

Sudin SDA Jaksel distribusikan 13 pompa apung ke wilayah rawan banjir

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Kota Jakarta Selatan mendistribusikan 13 pompa apung ke sejumlah wilayah rawan banjir. "Kita punya ...

Kemarin, PSBB transisi hingga banjir di Jakarta

Beragam berita dan peristiwa di Kota Metropolitan Jakarta dan sekitarnya pada Minggu (11/10) telah diwartakan Kantor Berita Antara, berikut kami ...

Antisipasi banjir Jakarta melalui swadaya

Setiap kali memasuki musim hujan problem yang sama  dihadapi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta  yakni banjir. Hal ini membuat setiap ...

Banjir di Ciganjur masih menyisakan lumpur dan genangan

Banjir dan longsor yang menimpa warga Jalan Damai, RT 004/RW 012 Kelurahan Ciganjur, Jagakarsa berangsur-angsur mulai surut dan menyisakan ...

Jakbar buat tanggul sementara untuk atasi genangan di Puri Kembangan

Pemerintah Kota Jakarta Barat membuat tanggul sementara untuk mengatasi genangan  di Jalan Puri Kembangan, sebelah Panti Sosial Kedoya, ...

Jakbar siapkan embung di tiga lokasi rawan banjir

Pemerintah Kota Jakarta Barat sedang menyiapkan penampungan air skala besar atau embung di tiga lokasi yang selama ini rawan banjir. Tiga ...

Sembuh dari COVID-19, Wali Kota Uus sidak masalah banjir di Jakbar

Setelah dinyatakan sembuh dari COVID-19, Wali Kota Jakarta Barat Uus Kuswanto langsung turun ke lapangan untuk meninjau penanganan masalah ...

Imbas hujan Kamis, genangan air terjadi di sejumlah titik Jakarta

Imbas dari hujan deras yang terjadi pada Kamis sore pada 13 Agustus 2020, terdapat sejumlah genangan air pada beberapa titik di ...

Genangan di Jalan Margonda Raya

Tumpukkan sampah menutupi saluran drainase hingga menyebabkan genangan air di Jalan Margonda Raya, Depok, Jawa Barat, Jumat (29/5/2020). Genangan air ...

Sudin SDA Jaksel kerahkan mobil pompa atasi genangan Pejaten Timur

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Selatan mengarahkan satu unit mobil pompa untuk mengatasi genangan yang merendam pemukiman warga di ...

Hujan jelang berbuka akibatkan genangan di lima titik wilayah Jaksel

Hujan yang mengguyur wilayah Jakarta Selatan dan sekitarnya menjelang berbuka puasa, Rabu mengakibatkan genangan air setinggi 20 hingga 30 sentimeter ...

SDA Jaktim normalisasi saluran pemicu genangan Jalan Raya Bogor

Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Timur melakukan normalisasi saluran air yang menjadi pemicu genangan di Jalan Raya Bogor, Ciracas, saat terjadi ...