Tag: gempa jepang

Toyota hentikan produksi akibat gempa di Jepang

Toyota Motor Corp mengatakan pada Selasa (15/02) bahwa pihaknya akan menghentikan sementara produksi kendaraan pada14 jalur di sembilan pabrik mereka ...

Puluhan orang terluka saat Jepang alami gempa besar

ANTARA - Pejabat Jepang memperingatkan gempa susulan pada hari Minggu, menyusul gempa bumi yang kuat di wilayah Fukushima yang menyebabkan lebih ...

BMKG: Kerusakan gempa Fukushima ringan karena bangunan tahan gempa

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan gempa magnitudo 7,1 yang mengguncang Fukushima, Jepang pada 13 Februari 2021 malam ...

Gempa bumi goncang Prefektur Fukushima Jepang

Petugas membersihkan dinding yang runtuh akibat gempa bumi yang kuat di Kunimi, Prefektur Fukushima, Jepang, Minggu (14/2/2021), dalam foto ini ...

Gempa Jepang ingatkan kembali kenangan tsunami maut pada 2011

Bau alkohol memenuhi bar kecil pada Minggu, ketika Aoi Hoshino menyapu beling botol-botol wiski yang pecah saat gempa bumi berkekuatan 7,3 magnitudo ...

Jepang diguncang gempa Magnitudo 7,3 disertai 12 gempa susulan

ANTARA - Rekaman dari berbagai lokasi selama gempa bumi di Jepang pada Sabtu malam 13 Feb 2021. Gempa Jepang meningkat menjadi Magnitudo 7,3 dari ...

KBRI Tokyo: Tidak ada korban WNI akibat gempa Jepang

Tidak ada warga negara Indonesia (WNI) di Jepang yang menjadi korban gempa yang berpusat di bawah permukaan laut dekat wilayah Fukushima, menurut ...

Gempa Jepang: lebih 100 orang terluka, operasional kereta terhenti

Lebih dari 100 orang terluka dan operasional kereta cepat dihentikan di sebagian besar wilayah timur laut Jepang pada Minggu, setelah kawasan itu ...

Gempa bermagnitudo 7,3 di Jepang lukai puluhan orang

Gempa berkekuatan 7,3 SR yang menghantam lepas pantai Jepang timur pada Sabtu (13/2) melukai puluhan orang dan menyebabkan padam listrik tanpa adanya ...

Gempa bermagnitudo 5,5 guncang Jepang timur

Gempa dengan magnitudo awal 5,5 mengguncang lepas pantai Jepang timur pada Senin. Tak ada peringatan tsunami maupun laporan langsung mengenai ...

Ikan naik ke pantai di Gorontalo bukan pertanda gempa, sebut BMKG

BMKG menyatakan bahwa fenomena langka yang terjadi di wilayah Perairan Gorontalo pada Senin (6/1), yaitu naiknya ikan berlompatan di pinggir ...

Benarkah gempa Lombok sebabkan "megathrust" Pulau Jawa dalam waktu dekat?

Sebuah pesan berantai tentang kemungkinan gempa besar (megathrust) di Pulau Jawa terutama Jakarta muncul di aplikasi percakapan ...

Rapper 50 Cent sewa toko mainan untuk hadiah Natal anak

Haru Natal nampaknya datang lebih awal untuk putra 50 Cent, Sire Jackson, setelah sang rapper menyewa sebuah toko mainan Toy 'R Us hanya ...

Mari "menaklukkan" gempa

Sehari sebelum gempa dengan magnitudo 6,5 mengguncang Ambon dan sekitarnya di Provinsi Maluku, Kamis (26/9), Kepala Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan ...

Telah terjadi 66 kali gempa susulan di Ambon

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika mencatat telah terjadi 66 kali gempa susulan di Ambon, Maluku, hingga pukul 12.30 WIB, setelah gempa ...