Tag: gedung putih

Presiden Jokowi ajak AS berkontribusi wujudkan perdamaian global

Presiden RI Joko Widodo mengajak Amerika Serikat (AS) untuk berkontribusi meredakan agresi Israel di Gaza, Palestina, demi terwujudnya perdamaian ...

Jokowi bertemu Joe Biden di Washington AS

Presiden Indonesia Joko Widodo (kiri) berjabat tangan dengan Presiden AS Joe Biden (kanan) saat pertemuan pembicaraan mengenai keamanan regional dan ...

Biden tegaskan rumah sakit di Gaza "harus dilindungi"

Presiden Amerika Serikat Joe Biden pada Senin (13/11) menegaskan bahwa Rumah Sakit al-Shifa di Jalur Gaza “harus dilindungi” dan berharap ...

Tank Israel blokade RS Al Shifa di Gaza, pasien terjebak di dalamnya

Tank-tank Israel pada Senin memblokade RS Al Shifa, di mana petugas medis di rumah sakit utama di Kota Gaza itu mengatakan sejumlah pasien, termasuk ...

Jelang pertemuan dengan Biden, Jokowi: Israel harus bertanggung jawab

ANTARA - Presiden Joko Widodo di Washington DC, Amerika Serikat pada Minggu (12/11) malam waktu setempat, mengatakan Israel harus bertanggung jawab ...

Jokowi tiba di Washington D. C. untuk bertemu Joe Biden

Presiden Joko Widodo tiba di Washington D. C., Amerika Serikat, Minggu waktu setempat atau Senin waktu Indonesia, untuk bertemu dengan Presiden ...

Jokowi rangkul Presiden Palestina dan sampaikan keprihatinan mendalam

Presiden RI Joko Widodo tampak merangkul Presiden Palestina Mahmoud Abbas seraya menyampaikan keprihatinan yang mendalam atas peristiwa yang terjadi ...

Xi Jinping dan Biden segera bertemu di San Francisco, California

Di tengah konflik Israel-Palestina di Gaza, Presiden Amerika Serikat dan Presiden China Xi Jinping akan bertemu pekan depan di California. Juru ...

Blinken akui sudah terlalu banyak warga Palestina terbunuh di Gaza

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken menekankan pentingnya melindungi warga sipil dalam konflik Gaza, dengan mengatakan "terlalu ...

Capres baru AS serukan penyelidikan kejahatan perang Israel di Gaza

Jill Stein, yang pada Kamis mengumumkan bahwa dia mengikuti pemilihan presiden Amerika Serikat, menyerukan penyelidikan atas 'kejahatan ...

Situasi terkini Gaza, Israel serang rumah sakit termasuk RS anak

Pemerintah Gaza mengatakan Israel melancarkan serangan udara sedikitnya di tiga rumah sakit dan kawasan sekitarnya pada Jumat sehingga memperberat ...

Pemimpin Mossad, CIA temui PM Qatar di Doha bahas sandera

Pemimpin badan intelijen Israel Mossad dan badan intelijen CIA dari AS bertemu dengan perdana menteri Qatar di Doha pada Kamis untuk membahas ...

Biden tegaskan tak mungkin ada gencatan senjata di Gaza

Presiden Amerika Serikat Joe Biden pada Kamis menegaskan “tidak ada kemungkinan” gencatan senjata di Jalur Gaza. "Tidak ada. Tak ...

4.600 ibu hamil dan 380 bayi Gaza butuh layanan medis

Sekitar 4.600 ibu hamil dan 380 bayi baru lahir yang mengungsi di Jalur Gaza membutuhkan perhatian medis, ungkap Badan Pengungsi Palestina PBB ...

Gedung Putih: Israel akan memulai jeda empat jam di Gaza utara

Israel pada Kamis memulai jeda kemanusiaan selama empat jam di Gaza utara agar orang-orang yang terperangkap di sana bisa keluar dari wilayah konflik ...