Tag: feyenoord

Myron Boadu cetak trigol antar AZ lumat Feyenoord 4-2

Penyerang AZ Alkmaar Myron Boadu mencetak trigol untuk mengantar timnya melumat Feyenoord 4-2 saat keduanya bertemu pada laga pekan ke-24 Liga ...

Tren positif Utrecht terhenti setelah dipecundangi tim juru kunci

Tren positif nirkalah FC Utrecht terhenti setelah dipecundangi tim juru kunci FC Emmen dengan skor 0-1 dalam laga pekan ke-24 Liga Belanda di Stadion ...

PEC Zwolle akhiri tren buruk saat hantam Heerenveen 4-1

PEC Zwolle mengakhiri tren buruk mereka saat menghantam Heerenveen dengan skor 4-1 dalam laga pekan ke-24 Liga Belanda di Stadion MAC3PARK, Zwolle, ...

Dua gol Mario Gotze bantu PSV Eindhoven lumat Vitesse

Dua gol yang dibukukan Mario Gotze membantu PSV Eindhoven melumat Vitesse Arnhem 3-1 dalam laga pekan ke-23 Liga Belanda yang berlangsung di Stadion ...

Gol penalti Steven Berghuis selamatkan Feyenoord dari kekalahan

Gol penalti kapten Feyenoord, Steven Berghuis, menyelamatkan timnya dari kekalahan kala bertandang ke markas FC Twente 2-2 dalam laga pekan ke-23 ...

Klasemen Liga Belanda: Ajax kokoh di puncak, PSV terpeleset

Ajax kokoh di puncak dan perlahan menjauh dari kejaran rival terdekat PSV Eindhoven yang ditahan imbang ADO Den Haag 2-2 dalam laga pekan ke-22 ...

FC Utrecht lanjutkan tren positif seusai melumat VVV Venlo 3-1

FC Utrecht melanjutkan tren positif mereka seusai melumat VVV Venlo dengan skor 3-1 dalam laga pekan ke-22 Liga Belanda yang berlangsung di Stadion ...

Feyenoord berpesta gol saat menjamu Willem II di De Kuip

Feyenoord berpesta gol saat menjamu Willem II dalam laga pekan ke-22 Liga Belanda yang berkesudahan 5-0 saat kedua tim bertemu di Stadion De Kuip, ...

Gol Michiel Kramer pupus kemenangan PSV yang tinggal di depan mata

Gol akrobatik Michiel Kramer memupus kemenangan PSV Eindhoven yang tinggal di depan mata dan sukses membawa ADO Den Haag memaksakan hasil imbang 2-2 ...

Arsenal, Spurs pindah arena Liga Europa karena aturan Covid-19

Sejumlah pertandingan babak 32 besar Liga Europa yang melibatkan klub Inggris Arsenal dan Tottenham Hotspur harus dipindahkan ke arena berbeda pada ...

Sebastian Haller antar Ajax sisihkan PSV menuju semifinal Piala KNVB

Sebastien Haller mengantarkan Ajax menyisihkan PSV Eindhoven menuju semifinal Piala KNVB, setelah dwigolnya menyokong kemenangan 2-1 dalam laga ...

UEFA putuskan pertandingan Sociedad kontra United dimainkan di Turin

Real Sociedad akan memainkan pertandingan leg pertama babak 32 besar Liga Europa mereka melawan Manchester United di Turin, demikian diputuskan UEFA ...

Sejumlah laga Liga Belanda ditunda akibat peringatan badai

Sejumlah pertandingan Liga Belanda harus ditunda setelah muncul peringatan dari otoritas setempat mengenai kemungkinan badai salju yang melanda ...

Napas baru bangkitnya sepak bola kami di kala pandemi

Syahrian Abimanyu bisa bernapas lega setelah dirinya bisa menapaki karier di luar negeri ketika kondisi pesepakbolaan Indonesia tengah dalam kondisi ...

Ajax kian kokoh di puncak usai hancurkan AZ Alkmaar 3-0

Ajax Amsterdam kian kokoh di puncak klasemen seusai menghancurkan tuan rumah AZ Alkmaar 3-0 dalam laga penutup pekan ke-20 Liga Belanda yang ...