Tag: federer

Panitia perkirakan 95 persen pemain divaksin jelang Australian Open

Direktur turnamen Australian Open Craig Tiley mengharapkan 95 persen pemain profesional telah divaksin COVID-19 saat Grand Slam tersebut bergulir ...

Medvedev yakini kejayaan tenis berlanjut meski "Big Three" pensiun

Petenis nomor dua dunia Daniil Medvedev meyakini bahwa kejayaan tenis akan tetap berlanjut setelah "Big Three" Roger Federer, Rafa Nadal ...

Zverev juarai ATP Finals setelah gulingkan Medvedev

Alexander Zverev merebut gelar ATP Finals keduanya setelah mengalahkan Daniil Medvedev 6-4 6-4 dalam laga final di Turin, Italia, Minggu waktu ...

Djokovic enggan berkomentar soal partisipasinya di Australian Open

Novak Djokovic belum memutuskan untuk mengikuti Australian Open, yang digelar Januari, setelah penyelenggara mengonfirmasi bahwa semua pemain ...

Kalahkan Djokovic, Zverev bertemu Medvedev di final ATP Finals

Alexander Zverev mampu mengatasi ketegangan di menit-menit akhir untuk mengamankan kemenangan 7-6(4) 4-6 6-3 atas petenis nomor satu dunia Novak ...

Penyelenggara Australian Open wajibkan semua pemain untuk divaksin

CEO Tennis Australia, Craig Tiley, mengatakan bahwa petenis nomor satu dunia Novak Djokovic dan semua pemain lainnya harus divaksin COVID-19 untuk ...

Adu bantal segera dipertandingkan sebagai olahraga

Adu bantal akan keluar dari kamar tidur dan naik ke ring tinju ketika Kejuaraan Adu Bantal (Pillow Fight Championship/PFC) akan digelar secara live, ...

Tanggapi Kyrgios, Djokovic tegaskan soal pilihan vaksin

Petenis nomor satu dunia Novak Djokovic menegaskan kembali pendiriannya tentang kebebasan memilih dalam melakukan vaksin COVID-19 ketika perdebatan ...

Djokovic: Federer sangat penting bagi olahraga kami

Petenis nomor satu dunia Novak Djokovic mengharapkan saingannya, Roger Federer, segera kembali beraksi di turnamen dan mengeluarkan kemampuan ...

Federer lewatkan Australian Open, absen hingga pertengahan 2022

Mantan petenis nomor satu dunia Roger Federer kepada media Swiss mengatakan, dirinya akan melewatkan Australian Open pada Januari dan kemungkinan ...

Legenda tenis dunia sebut Djokovic layak menyandang GOAT

Legenda tenis dunia Pete Sampras mengatakan bahwa Novak Djokovic layak menyandang status Greatest of All Time (GOAT) atau petenis terbaik sepanjang ...

Djokovic angkat trofi gelar petenis nomor satu dunia ATP akhir tahun

Novak Djokovic dianugerahi trofi petenis nomor satu dunia ATP akhir tahun usai kemenangan melawan Casper Ruud dalam laga pembukanya pada ATP Finals, ...

Djokovic buka ATP Finals dengan kemenangan atas Ruud

Novak Djokovic memulai usahanya untuk menyamai rekor jumlah kemenangan ATP Finals Roger Federer dengan kemenangan dua set langsung 7-6(7/4) 6-2 atas ...

Federer kemungkinan tidak bermain di Australian Open 2022

Pelatih Roger Federer, Ivan Ljubicic, mengatakan petenis asal Swiss itu kemungkinan tidak akan bermain di Australian Open tahun depan tetapi masih ...

#GrazieVale: Valentino Rossi menutup karier di Valencia

Juara dunia sembilan kali Valentino Rossi menutup karier sebagai pebalap MotoGP di Grand Prix Valencia saat pebalap Ducati Francesco Bagnaia ...