Tag: evakuasi pengungsi

Polda siapkan personel pemantau keamanan rumah warga terdampak banjir

Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Tengah siapkan personel yang bertugas memantau keamanan rumah-rumah warga terdampak banjir di Kecamatan Karanganyar ...

Banjir meluas, jumlah pengungsi di Kudus bertambah capai 1.619 jiwa

Jumlah warga terdampak banjir di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, yang mengungsi semakin bertambah dan saat ini jumlahnya meningkat menjadi 1.619 jiwa ...

Kakorlantas siapkan strategi hadapi cuaca ekstrem periode Lebaran 2024

Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Aan Suhanan mengatakan pihaknya telah menyiapkan strategi dalam mengantisipasi bencana ...

Kapolda prioritaskan evakuasi pengungsi dalam penanganan banjir Jateng

Kapolda Jawa Tengah (Jateng) Irjen Pol Ahmad Lutfi menegaskan dalam penanganan banjir di Jawa Tengah, pengungsi menjadi prioritas utama untuk ...

Dompet Dhuafa gandeng Ricky Harun sosialisasikan program Ramadhan

Dompet Dhuafa menggandeng artis nasional Ricky Harun untuk menyosialisasikan dan mempromosikan program lembaga nirlaba tersebut di bulan suci ...

BNPB: Banjir melanda satu kota dan lima kabupaten di Kalimantan Tengah

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat per Sabtu, banjir melanda satu kota dan lima Kabupaten di Provinsi Kalimantan Tengah. Kepala ...

31.178 jiwa warga Murung Raya terdampak banjir

Sebanyak 31.178 jiwa warga yang berada di enam kecamatan di Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah terdampak banjir akibat meluapnya Sungai Barito ...

Tim SAR Gabungan evakuasi 528 jiwa warga terdampak erupsi Lewotobi

Tim SAR Gabungan yang terdiri dari unsur Basarnas, Polri, dan TNI mengevakuasi 528 jiwa warga Desa Nurabelen, Kecamatan Ile Bura yang terdampak ...

Dompet Dhuafa NTT bantu evakuasi pengungsi  erupsi Gunung Lewotobi 

Dompet Dhuafa Nusa Tenggara Timur (NTT) menggencarkan layanan tanggap darurat evakuasi sampai layanan medis bagi penyintas erupsi Gunung Lewotobi ...

BNPB: Banjir Aceh Selatan sebabkan 25 warga mengungsi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan 251 warga masih mengungsi akibat banjir yang belum kunjung surut di Kabupaten Aceh Selatan, ...

Antisipasi siklon Biparjoy, 75 ribu lebih warga India diungsikan

Pemerintah Negara Bagian Gujarat di India mengevakuasi lebih dari 75 ribu warga dari wilayah pesisir untuk mengantisipasi dampak siklon ...

Warga sekitar Gunung Merapi diminta tidak panik, tapi tetap waspada

ANTARA - Terkait aktivitas vulkanis Gunung Merapi, Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo menyatakan kondisi masih aman. Dia mengimbau masyarakat untuk ...

14 titik wilayah Puncak Bogor diterjang banjir dan longsor

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mencatat, ada 14 titik di enam desa wilayah Puncak, Cisarua, mengalami banjir bandang dan longsor dalam waktu ...

BPBD DKI evakuasi warga terdampak banjir ke pengungsian

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta bersama tim gabungan mengevakuasi warga terdampak banjir termasuk di Kalibata, Jakarta ...

PMI Kabupaten Manokwari-Papua Barat kesulitan cari darah golongan AB

Markas Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Manokwari, Provinsi Papua Barat, kesulitan mencari darah golongan AB yang biasanya diperlukan untuk ...