Tag: etnis rohingya

Wapres: Indonesia pelajari dugaan perdagangan orang dalam isu Rohingya

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengatakan pemerintah sedang mempelajari dugaan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di balik maraknya sejumlah ...

Polisi tangkap satu warga Rohingya di Aceh kasus penyeludupan orang

Satuan Reserse Kriminal Polresta Banda Aceh menangkap dan menetapkan tersangka terhadap seorang warga etnis Rohingya Muhammed Amin atau MA dalam ...

Polda Aceh ungkap penyelundupan imigran Rohingya ke Indonesia

Kepolisian Daerah Aceh bersama polres jajaran mengungkap dugaan penyelundupan imigran Rohingya ke Indonesia melalui sejumlah tempat di Provinsi ...

Isu pengungsi Rohingya, Mahfud: Indonesia anut kemanusiaan

ANTARA - Menkopolhukam Mahfud MD kembali menanggapi isu pengungsi etnis Rohingya yang datang ke Tanah Air. Saat dijumpai di Jakarta, Kamis (14/12), ...

Jaringan penyelundupan Rohingya ke Aceh tersebar di 3 provinsi

Satuan Reserse Kriminal Polresta Banda Aceh sudah memeriksa 11 pengungsi etnis Rohingya dan menemukan indikasi dugaan jaringan penyelundupan orang ...

Lagi, imigran Rohingya terdampar di Aceh Timur

Sejumlah pengungsi etnis Rohingya beristirahat di Gedung Tempat Pendaratan Ikan (TPI) Kuala Idi Cut, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh Timur, ...

Warga Pidie pindahkan pengungsi Rohingya jauh dari rumah penduduk

Sebanyak 180 pengungsi Rohingya yang ditampung di pinggir Pantai Gampong Blang Raya Kabupaten Pidie dipindahkan jauh dari permukiman penduduk ...

BAB di tambak warga, pengungsi Rohingya dipindahkan

ANTARA - Sebanyak 180 pengungsi Rohingya yang terdampar di perairan Desa Blang Raya, Kabupaten Pidie, Aceh terpaksa dipindahkan. Hal ini karena para ...

Lagi, etnis Rohingya mendarat di Pidie, warga beri izin tiga hari

ANTARA - Sebanyak 180 pengungsi Rohingya kembali mendarat di Pidie, Aceh. Para pengungsi yang tiba Minggu (10/12) itu mengaku berangkat dari ...

Pemprov: Pengungsi Rohingya di Aceh berjumlah 1.684 orang

Pemerintah Provinsi Aceh menyebut jumlah pengungsi etnis Rohingya hingga saat ini di provinsi paling barat Indonesia itu berjumlah 1.684 orang, yang ...

Imigran Rohingya terlantar menunggu penanganan UNHCR dan IOM

Sejumlah imigran etnis Rohingya berada di depan pagar Kantor Gubernur Aceh, Banda Aceh, Aceh, Senin (11/12/2023). Sebanyak 137 orang imigran Rohingya ...

137 orang rohingya dibawa kembali ke kantor Gubernur Aceh

Sebanyak 137 warga etnis Rohingya dibawa kembali ke Kantor Gubernur Aceh, Kota Banda Aceh setelah gagal tempatkan ke Scout Camp Pramuka atau Bumi ...

135 Rohingya di kantor gubernur Aceh dipindahkan ke Scout Camp Pramuka

Sebanyak 135 warga etnis Rohingya yang dibawa ke Kantor Gubernur Aceh, di Banda Aceh oleh warga Lamreh, Kabupaten Aceh Besar akhirnya dipindahkan ke ...

315 pengungsi Rohingya kembali mendarat di Pidie dan Aceh Besar

Sekitar 315 orang pengungsi Rohingya kembali mendarat di Aceh yakni di wilayah pesisir Blang Raya Kabupaten Pidie, dan pantai Blang Ulam Kabupaten ...

Polisi gagalkan pelarian enam pengungsi Rohingya dari penampungan

Aparat Kepolisian Resor Lhokseumawe, Aceh, menggagalkan upaya pelarian enam orang pengungsi Rohingya dari tempat penampungan sementara bekas Kantor ...